KASUS Pembunuhan Ibu dan Anak di SUBANG TAMAT, Pelaku Tak Berkutik, Ternyata di Sini Jejaknya

- 3 Mei 2022, 04:30 WIB
Polisi pun telah menemukan jejak pelaku kasus Subang, di antaranya di areal kebun di belakang  rumah TKP.
Polisi pun telah menemukan jejak pelaku kasus Subang, di antaranya di areal kebun di belakang rumah TKP. /Kodar Solihat/DeskJabar


DESKJABAR
 – Kasus pembunuhan ibu dan anak di Subang, yang sudah berjalan 9 bulan ini, sepertinya mulai menemukan titik terang.

Mungkin sebentar lagi, pelaku dan dalang dalam kasus Subang, yang menewaskan Tuti Suhartini dan Amalia Mustika Ratu (Amel), akan segera terungkap.

Sebab, pengungkapan kasus pembunuhan ibu dan anak di Subang  sudah mengarah ke tersangka.

Kabar baik ini disampaikan Kabid Humas Polda Jabar Kombes Pol Ibrahim Tompo pada 6 April 2022 lalu.

Baca Juga: CERITA HARU di KASUS SUBANG, Inilah Curhat AMEL Soal DIKKI (Pacarnya) kepada Sahabatnya

"Dari perkembangan baru kasus Subang ini diduga ada rangkaian menuju ke tersangka," jelas Kombes Pol Ibrahim Tompo kepada DeskJabar.com.

Yang menjadi pertanyaan, kenapa kasus Subang ini hingga kini belum juga terungkap siapa pelakunya ?

Padahal Kombes Pol Dr. Sumy Hastry, Sp.F, mengatakan, seharusnya tersangka sudah ada, sebab bukti-bukti forensik telah menunjukkan ke arah itu.

Ungkapan Kombes Pol Dr. Sumy Hastry tersebut dirilis YouTube Deny Darko
berjudul ‘dr. Hastry : Tidak Perlu Pengakuan untuk Menentukan Tersangka, Alat Bukti Sudah Cukup! publish 27 November 2021.

Baca Juga: Inilah Cara Melihat Khodam Pendamping Diri Sendiri, Gampang Sekali dan Tanpa Ritual

Halaman:

Editor: Syamsul Bachri

Sumber: Wawancara YouTube Denny Darko YouTube MISTERI MBAK SUCI


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x