KASUS SUBANG TERBARU, Misteri Puntung Rokok Tukang Nasi Goreng, Yosef, Yoris Dan Danu, Akankah Mereka?

- 17 Maret 2022, 21:08 WIB
empat kejadian Perkara pembunuhan Ibu dan Anak di Subang, misteri puntung rokok
empat kejadian Perkara pembunuhan Ibu dan Anak di Subang, misteri puntung rokok /Kodar Solihat/DeskJabar

Menurut Mbak Suci, ada keterangan yang menyebutkan pada tanggal 17 Agustus 2021 itu, saksi Danu disuruh saksi Yoris meminta uang kepada Amel untuk membeli double tip.

Mbak Suci menghubungkan soal temuan puntung rokok pada 18 Agustus 2021 dalam asbak di rumah kejadian (TKP). Lalu ada temuan puntung rokok lainnya di luar rumah tersebut.

Baca Juga: Atta Halillintas Kembalikan Tas Pemberian Doni Salmanan, Hingga Reza Arap Beri Klarifikasi Saweran Rp1 Miliar

Soal puntung rokok yang ditemukan di TKP kasus pembunuh Subang itu adalah pihak penyidik yang lebih mengetahui itu bekas siapa", kata Mba Suci

Namun menurut teorinya, dalam waktu yang pendek antara Danu minta uang kepada Amel untuk beli double tip pada 17 Agustus 2021 kurang masuk akal jika puntung rokok itu bekas Danu.

"Dalam (durasi) waktu yang sependek itu apakah mungkin Danu masih sempat menyalakan rokok?", tanya Mbak Suci.

Baca Juga: Atta Halillintas Kembalikan Tas Pemberian Doni Salmanan, Hingga Reza Arap Beri Klarifikasi Saweran Rp1 Miliar

Mbak Suci menduga, kemungkinan sudah lebih dahulu ada tamu lain di rumah tersebut. Dan diduga kuat, orang dimaksud itulah yang merokok.

Penyelidikan terkait puntung rokok di TKP pembunuh Subang menarik perhatian masyarakat.

Apalagi, ahli forensik Mabes Polri, dokter Sumy Hastry Purwanti menyebut, polisi mencocokkan DNA di puntung rokok dengan cara terduga pelaku merokok.

Halaman:

Editor: Dendi Sundayana

Sumber: YouTube Heri Susanto YouTube MISTERI MBAK SUCI


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah