KASUS SUBANG Tak Terungkap, Inilah Bahaya yang Mengancam Yosef, Yoris, dan Danu

- 28 Februari 2022, 22:06 WIB
Jika kasus Subang tidak terungkap, akan ada bahaya yang mengancam Yosef, Yoris, dan Danu
Jika kasus Subang tidak terungkap, akan ada bahaya yang mengancam Yosef, Yoris, dan Danu /Kolase Dok. DeskJabar/

Baca Juga: GEMPA TERKINI Manggarai NTT Cukup Kencang 4.9 M, BMKG Manggarai Minta Warga Waspada Gempa Susulan

Sebab, di masyarakat opini tentang mereka sudah bermacam-macam. Bahkan, menurutnya, di beberapa kanal YouTube, mereka sudah berani menuduh mereka.

“Intinya, kalau kasus tidak terungkap akan berpotensi mereka akan hidup tidak tenang,” tutur Anjas.

“Dugaan kepada mereka akan selalu ada selama mereka hidup, apalagi sekarang ada jejak digital yang membahas mereka di berbagai media. Jadi, mereka yang akan sangat dirugikan, termasuk ke anak-anak mereka,” papar Anjas menambahkan.

Menurut Anjas, suka tidak suka tanpa ada pengumuman, mereka jadi korban kasus Subang.

Untuk itulah, Anjas menyarankan kepada saksi-saksi yang memiliki kanal Youtube atau medsos untuk manfaatkan dengan bahasan dan klarifikasi tentang hal-hal yang salah tentang mereka.

Sebab, munkin saja saat ini tidak lagi banyak berita tentang kasus Subang,  tapi diluaran masih ada pandangan-pandangan negatif tentang saksi-saksi ini.***

Halaman:

Editor: Dendi Sundayana

Sumber: YouTube Anjas di Thailand


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah