Inilah Misteri 3 Gunung Keramat Petilasan Prabu Siliwangi,  Salah Satunya Gunung Salak 

- 12 Januari 2022, 11:50 WIB
Gunung Salak merupakan gunung terangker di tanah pasundan dan tempat petilasan Prabu Siliwangi.
Gunung Salak merupakan gunung terangker di tanah pasundan dan tempat petilasan Prabu Siliwangi. /Jaygeux Photograph /

3. Gunung Galunggung 

Gunung Galunggung merupakan gunung  berapi dengan ketinggian 2167 meter di atas permukaan laut yang terletak sekitar 17 km dari pusat Kota Tasikmalaya. 

Gunung Galunggung pernah meletus sebanyak empat kali, yakni pada tahun 1822, 1894, 1918 dan terakhir sekitar tahun 1982-1983. 

Baca Juga: Ternyata Ini Alasan Tuyul Tidak Mampu Mencuri Uang di ATM (Anjungan Tunai Mandiri)

Untuk mencapai puncak Galunggung dibangun sebuah tangga yang memiliki 620 anak tangga. Di Gunung Galunggung  terdapat beberapa daya tarik wisata, yaitu wahana wisata dengan luas kurang lebih 120 hektar. 

Gunung Galunggung dikenal sebagai salah satu gunung angker yang ada di Jawa Barat. Banyak cerita misteri yang muncul di masyarakat setempat maupun dari para pengunjung. 

Munculnya sosok gaib yang menampakan diri dan suara-suara gaib yang terdengar oleh masyarakat menjadi hal yang sering terjadi di Gunung Galunggung. 

Pada tahun 1982 kala itu, ada sebuah pesawat sedang melakukan penerbangan dari Inggris menuju Australia dan pesawat tersebut harus melewati Indonesia tepatnya melintasi kawasan Gunung Galunggung sebagai jalur lintasannya. 

Baca Juga: Inilah Ciri-Ciri Orang yang Akan Dijadikan Tumbal Pesugihan, Salah Satunya Linglung

Namun saat berada tepat di atas kawasan Gunung Galunggung seketika empat mesin pesawat itu mati total, padahal sebelumnya mesin pesawat dalam keadaan baik dan penerbangan pun tidak mengalami masalah. Pesawat itu terpaksa harus mendarat darurat di bandara terdekat. 

Halaman:

Editor: Syamsul Bachri

Sumber: YouTube Bujang Gotri


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah