Cuaca Hujan Enaknya Ngopi dan Bakso, Inilah 5 Tempat Recommended Saat Healing Week End di Kota Hujan Bogor

- 22 Oktober 2022, 14:54 WIB
Salah satu sudut tempat nongkrong sambil ngopi di kota Bogor/Instagram@wisatakuliner
Salah satu sudut tempat nongkrong sambil ngopi di kota Bogor/Instagram@wisatakuliner /

Menunya super komplit, salah satu menu yang tersedia disini adalah Smoked Chicken Porridge/bubur bakar, batagor Bandung dan kampoeng fired rice dengan rasa otentik yang nikmat.

Sambil nongkrong cantik anda juga bisa pesan Es kopi susu, viva la deen hag mocktail dengan bunga telang yang menyehatkan dan red arbei cassara yang dibuat lewat fermentasi yang menyegarkan. Anda juga dapat membuat kopi sendiri.

Fasilitas yang tersedia disini ruang makan indoor dan outdoor, lahan parkir, toilet, bangku dan meja makan, ruang musholah

Ditempat senyaman ini harga cukup affordable star dari 15 ribuan aja bisa langsung cus nongkrong cantic bareng besti di Abdi Koffiehuis.

Jika anda penasaran dengan Abdi Koffiehuis dilahkan datang langsung ke JL. Kresna Raya No 1 RT07/15 BantarJati Kecamatan Bogor Utara Kota Bogor Jawa barat 16153.

Baca Juga: 6 Manfaat Tanaman Lidah Mertua atau Sansivieria, Tumbuhan Ular ini Mampu Meningkatkan Kesehatan Mental

5. Bakso Rusuk

Semangkuk bakso memang nikmat disantap saat hujan, dipadukan dengan sambal kecap dan saus serta cuka menjadi rasa yang sulit diungkapkan dengan kata-kata.

Anda penikmat bakso, silahkan coba bakso rusuk dengan inovasi terbarunya yakni “BAKSO RAWIT”, ada sensasi baru untuk kamu pecinta pedas. Selain bakso rawit disini juga tersedia menu bakso best seller yakni bakso lava, bakso lava yang asli hanya di Bakso Rusuk.

Harga semangkuk bakso rusuk, termasuk bakso rawit, anda tidak perlu khawatir hanya Rp 10 ribuan aja sudah dapat menikmati bakso rusuk.

Halaman:

Editor: Zair Mahesa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah