Simak Cerita Singkat SEJARAH Badarawuhi di Film KKN di Desa Penari

- 1 Juni 2022, 04:00 WIB
Illustrasi Badarawuhi
Illustrasi Badarawuhi /Instagram @aghninyhaque/

DESKJABAR - Berikut ini cerita singkat sejarah Badarawuhi di dalam film KKN di Desa Penari yang viral di media sosial.

Seperti yang kita tahu, Baradawuhi adalah sosok yang viral di dalam kisah KKN di Desa Penari.

Sejarah singkat sosok Baradawuhi saat ini paling banyak dicari penonton.

Karena Baradawuhi merupakan sosok penunggu Desa Penari. Konon, Baradawuhi berasal dari Pantai Selatan.

Bagaimana sejarah singkat sosok Baradawuhi sebenarnya? Bagaimana dia.Simak penjelasannya berikut ini.

Baca Juga: Gaji ke-13 ASN dan Pensiunan 2022 Segera Cair: Ini Jadwal Pencairan + Info Tunjangan Kinerja (Tukin)

Dikutip dari Twitter @RatuNgondyek, berikut ini cerita atau sejarah Baradawuhi di dalam film KKN di Desa Penari.

Badarawuhi adalah makhluk halus yang berasal dari Pantai Selatan, namun pada suatu hari dia diusir dan dikeluarkan dari kerajaan Pantai Selatan dikarenakan merasuki salah satu penari di tanah Jawa Timur.

Cerita ini berawal dari seorang ksatria wanita bernama Ratna Narekh yang menjadi lurah di sebuah desa dan menjadikan pelataran memuja sanghyang menjadi tempat pesta menari dan lainnya.

Desa ini bertempat di tengah alas Daha, Ratna Narekh sendiri merupakan murid dari seorang ksatria yang hidup pada zaman Prabu Airlangga, ia melarikan diri ketika sang guru ditaklukan oleh Mpu Barada.

Halaman:

Editor: Zair Mahesa

Sumber: Twitter @RatuNgondyek


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x