Wujud Asli Badarawuhi di Film KKN Desa Penari Diungkap Om Hao, Ternyata Sosoknya Bikin Merinding

- 17 Mei 2022, 09:37 WIB
 Om Hao ungkap wujud asli Badarawuhi di film KKN di Desa Penari.
Om Hao ungkap wujud asli Badarawuhi di film KKN di Desa Penari. /YouTube TRANKS TV Official

Ternyata, desa-desa yang tidak jauh dari Desa Penari itu pun banyak dihuni oleh makhluk-makhluk gaib dengan beragam wujudnya.

"Saya beberapa hari lalu, 10 hari lalu dimention (oleh penulis KKN di Desa Penari) untuk melihat ini bagaimana, cuma pas saya ke Jawa Timur juga ditanyain tentang ini, dan sosok-sosoknya tidak hanya yang ular itu tapi ada macam-macam disana," jelas Om Hao.

Baca Juga: Purwakarta, Misteri Mbah Jawer si Penguasa Waduk Jatiluhur dan Makam Panjang, Sebenarnya Siapa dan Apa ?

Om Hao pun mengungkapkan sosok yang saat ini menjadi perbincangan yakni Badarawuhi.

Om Hao mengatakan bahwa dirinya sempat mencoba menerawang wujud asli dari sosok Badarawuhi itu.

Ternyata wujud asli dari Badarawuhi jauh lebih menyeramkan daripada yang ada di film.

Baca Juga: KASUS SUBANG, Benarkah Bekas Bakaran Baju Korban Masih Ada di Cimahi ? Gambaran Terlihat pada Lokasi

"Ini sosok Badarawuhi, sebenarnya full itu ular, cuma kemarin pas digambar oleh rekan saya dan menterjemahkan apa yang saya lihat separuh manusia separuh ular," kata Om Hao sambil menunjukkan gambar Badarawuhi.

Om Hao menjelaskan bahwa Badarawuhi memiliki sorot mata yang memiliki daya magis sehingga bisa membuat orang yang melihatnya akan selalu teringat.

"Kalau dilihat sorot matanya itu magis, jadi kaya kepikiran gitu, kaya nyerap gitu," kata Om Hao.

Halaman:

Editor: Dendi Sundayana

Sumber: YouTube Trans TV Official


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x