6 Manfaat Ajaib Aspirin Membuat Tanaman Tumbuh Subur, Para Emak Wajib Tahu

- 9 Februari 2022, 16:58 WIB
Dengan mudah dan murah, kita bisa mengambil manfaat yang banyak dari aspirin, termasuk untuk kebun kita.
Dengan mudah dan murah, kita bisa mengambil manfaat yang banyak dari aspirin, termasuk untuk kebun kita. / YouTube Kebun Indra Tarigan/

 

DESKJABAR - Aspirin membuat tanaman tumbuh subur, merupakan hal yang baru. Aspirin biasa digunakan untuk pengencer darah pada pasien penyakit jantung.

Tetapi, seorang dokter yang mempunyai hobi berkebun, Indra Tarigan membuktikan manfaat aspirin untuk tanaman yang ada disekitarnya.

Dalam video tips berkebun berjudul, 'Manfaat Aspirin Untuk Tanaman' yang tayang di kanal dokter tersebut, Kebun Indra Tarigan, 5 Februari 2022, dokter Indra menjelaskan, ada beberapa jenis obat yang aman tetapi bermanfaat untuk tanaman. Salah satu obat yang bermanfaat itu aspirin.

Baca Juga: Siapakah Harut & Marut? Malaikat, Orang Saleh, atau Ahli Sihir? Simak Ustadz Adi Hidayat agar Tak Salah Paham

Baca Juga: GARUT: Objek Wisata Situ Bagendit Makin Cantik, Ridwan Kamil : Ada Zona Istimewa yaitu Kebun Teratai

Manfaat aspirin bagi tumbuhan ini hampir meliputi kebutuhan tumbuhan itu sendiri. Sebelum digunakan pada tanaman, satu tablet aspirin 100 mg, dilarutkan ke dalam 1 liter air.

Berikut 6 manfaat aspirin bagi tumbuhan;

Sebagai perangsang akar yang sangat kuat Bila kita ingin stek tanaman, agar tumbuh dan tidak mati, maka diperlukan perangsang akar. Caranya larutan aspirin dengan air tadi disiapkan sekira satu gelas.

Halaman:

Editor: Samuel Lantu

Sumber: Youtube Kebun Indra Tarigan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x