Wow, Ternyata Rutin Minum Air Kelapa Bisa Bikin Awet Muda, Begini Penjelasan dr. Zaidul Akbar

- 8 November 2021, 13:00 WIB
Ternyata minum air buah kelapa secara rutin bisa bikin awet muda, selain menyehatkan, menurut dr. Zaidul Akbar.
Ternyata minum air buah kelapa secara rutin bisa bikin awet muda, selain menyehatkan, menurut dr. Zaidul Akbar. /Pixabay/Aditia Pratama/


DESKJABAR
 – Anda menyukai air buah kelapa ? Teruskan ya sobat, sebab dengan meminum air buah kelapa secara rutin, selain menyehatkan juga membuat awet muda.

Mau kan terlihat awet muda dan sehat ? Sudah pasti mau ya. Apalagi buah kelapa ini sangat mudah ditemui dan ramah dikantong harganya.

Pokoknya tak sebanding dengan manfaat yang akan diperoleh dengan harga sebutir buah kelapa. Dengan sebutir buah kelapa, segala macam penyakit bisa dicegah, diantaranya mampu mencegah osteoporosis, jantung jadi sehat, tualng lebih kuat, serta rambut mengkilau. Dan, utamanya bisa bikin awet muda.

Baca Juga: MENGEJUTKAN SOPIR VANESSA ANGEL MENGAKUI: Pantesan Mobil Hancur dan Minta Korban Jiwa, ANALISA ROY SURYO BENAR

Baca Juga: Cara Menerka Orang yang Mempunyai Khodam Pendamping, Lihatlah 5 Ciri-ciri Ini

Dan, perlu diketahui, bahwa air kelapa ini sifatnya dingin, sehingga orang yang menderita penyakit hipertensi maka tekanan darahnya akan turun jika minum air kelapa.

Nah, bagi orang berusia di atas 40 tahun,  dianjurkan untuk mengkonsumsi air kelapa tua dan tidak dianjurkan mengkonsumsi air kelapa muda. Sebab, air kelapa muda sifatnya asam, sedangkan kelapa tua sudah netral.

Yang ini harus dicatat, tidak dianjurkan untuk mengkonsumsi kelapa bakar, karena di dalam air kelapa terdapat kandungan asam amino. Sehingga enzim-enzim yang ada didalamnya akan rusak. Minumlah air kelapa biasa saja.

Baca Juga: Kode Redeem FF 8 November 2021, Ayo Sobat Temukan, SG Emas Golden Glare atau Katana Tranquil Torrent, Gratis

Baca Juga: Ingin Awet Muda dan Memiliki Wajah Glowing, Rutinlah Minum Ramuan Herbal Ala dr. Zaidul Akbar Ini

Wow, sehebat itu air kelapa ya. Sebab, air kelapa itu, seperti dikatakan dr. Zaidul Akbar, merupakan sumber asam amino terbaik dan kandungan isotoniknya sama seperti yang ada pada tubuh.

Dan, air buah kelapa juga memiliki sifat steril, sehingga cocok digunakan untuk mendetoks tubuh.

Nah, berikut ini, seperti dilansir DeskJabar.com dari PortalJember.com dengan judul artikel ‘Manfaat luar biasa Air Kelapa untuk Kesehatan Tubuh Menurut dr. Zaidul Akbar, Bisa Bikin Awet Muda’, beberapa manfaat air buah kelapa bagi kesehatan tubuh, menurut dr. Zaidul Akbar ;

Baca Juga: Kode Redeem FF 8 November 2021, Tinggal Pilih Aja Cuy, Gratis Mau SG Ungu M1887 atau Katana, Garena Free Fire

Baca Juga: Ternyata Menu Paling Sehat di Dunia Itu Makanan Khas Masyarakat Indonesia, Ini Penjelasan dr. Zaidul Akbar

1. Mampu meningkatkan sistem imun pada tubuh

Karena air kelapa banyak  mengandung vitamin dan mineral yang bisa meningkatkan sistem imun.

2. Tulang lebih kuat

Air kelapa mengandung sumber kalsium dan magnesium untuk kesehatan tulang seperti mencegah osteoporosis.

Baca Juga: UPDATE: Begini Jawaban dr Sumy Hastry Ditanya Soal Oknum Banpol Sentuh TKP Pembunuh Ibu dan Anak di Subang

Baca Juga: Ingin Langsing dan Sedang Diet, Rutinlah Tiap Bangun Tidur Meminum Minuman Herbal Ala dr. Zaidul Akbar

3. Jantung menjadi lebih sehat

Kandungan lemak jenuh pada air kelapa dapat mengurangi penumpukan lemak dibagian arteri organ jantung.

4. Membuat awet muda

Air kelapa bersifat antioksidan yang memiliki fungsi memperlambat proses penuaan dengan cara melindungi tubuh dari radikal bebas.

5. Rambut menjadi lebih sehat dan berkilau

Baca Juga: Cara Melihat Orang yang Memakai Ilmu Pelet, Inilah Ciri-cirinya

6. Gigi lebih kuat

Air kelapa mengandung kalsium dan magnesium yang bernutrisi yang dibutuhkan oleh gigi.

7. Sistem pencernaan lebih sehat

Air kelapa mengandung serat yang lebih tinggi.

Baca Juga: Perhatikan Ya, Inilah Ciri-ciri Rumah Hasil dari Pesugihan

Nah, itulah beberapa manfaat apabila mengkonsumsi air kelapa secara rutin yang baik bagi kesehatan tubuh.*** Lintang Dwi Nurmayang Sari-PortalJember.com

 

Editor: Syamsul Bachri

Sumber: portaljember.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x