7 Hal yang Harus Diketahui Tentang Sholat Dhuha, Antara Lain Waktu dan Cara Melakukannya

- 2 Juni 2022, 04:00 WIB
Rahasia di balik melaksanakan sholat dhuha sehingga dianjurkan untuk bersedekah
Rahasia di balik melaksanakan sholat dhuha sehingga dianjurkan untuk bersedekah /Pixabay/ Konevi/

Dilansir dari islam.nu.or.id sholat dhuha memiliki kesamaan dengan sholat isyraq. Di kalangan para ulama berbeda pendapat tentang ini. Ada yang menyatakan sama, ada yang menyatakan berbeda. 

Contohnya Al Ghazali mengatakan bahwa keduanya berbeda. Sedangkan Imam Hakim menyebut kedua sholat tersebut sama.

 

  • Ekspresi syukur terhadap Allah SWT

 

Menurut Kyai Prof. Dr. H. Ahmad Zahro, MA, dalam sebuah ceramahnya di kanal youtube Azahro Official, sholat dhuha merupakan ekspresi syukur kesiapan diri menghadapi hari. 

“Maka orang yang melaksanakan sholat dhuha berhak mendapatkan tambahan rahmat dan tambahan rezeki.” Sambungnya.

 

  • Sholat dhuha dianjurkan dilakukan sendirian

 

Menanggapi pertanyaan dari jemaatnya, Buya Yahya menjawab dalam sebuah ceramah di kanal youtube Al-Bahjah TV, bahwa sholat dhuha tidak disunnahkan berjamaah.

“Baru boleh mengerjakan sholat dhuha berjamaah jika untuk mengajari orang lain.”

Halaman:

Editor: Sanny Abraham

Sumber: YouTube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah