Mahasiswa Perguruan Tinngi Konnvensional Juga Kuliah di Universitas Terbuka, Ini Jurusan Paling Diminati

- 7 Februari 2021, 18:54 WIB
Ojat Darojat
Ojat Darojat /Antara

“Terkait Kampus Merdeka : Merdeka Belajar, Universitas Terbuka telah menjadi acuan bagi penyelenggaraan pendidikan daring di Tanah Air. Sejak akhir 2017 hingga saat ini, teman-teman perguruan tinggi merapat ke UT untuk belajar bagaimana mengelola pendidikan jarak jauh (PJJ),” kata dia.

Semangat berbagi untuk kemajuan pendidikan tinggi di Tanah Air tersebut itu pula sangat bermanfaat. Terutama pada masa pandemi COVID-19, agar hilangnya kesempatan belajar atau learning loss tidak terjadi.

Untuk mengatasinya, semua materi kuliah di UT dapat diakses gratis oleh mahasiswa, dosen, tenaga kependidikan hingga masyarakat.

“Kita berikan semua agar seluruh bahan ajar dapat dimanfaatkan dengan baik,” ujar dia.***

Halaman:

Editor: Kodar Solihat

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah