Ibarat David vs Goliath, Tarung Borneo FC Samarinda Pemuncak Klasemen vs Bhayangkara FC Posisi Terbawah

- 26 Februari 2024, 12:40 WIB
Para pemain Borneo FC Samarinda. Pertandingan Borneo FC sebagai pemuncak klasemen BRI Liga 1 Indonesia, melawan Bhayangkara FC di posisi terbawah hari ini 26 Februari 2024, ibarat pertandingan David vs Goliath
Para pemain Borneo FC Samarinda. Pertandingan Borneo FC sebagai pemuncak klasemen BRI Liga 1 Indonesia, melawan Bhayangkara FC di posisi terbawah hari ini 26 Februari 2024, ibarat pertandingan David vs Goliath /Dok. Borneo FC

Baca Juga: Persib Bandung vs PSIS Semarang, Harga Tiket Tribun Timur di Revisi, Bobotoh Bisa Ajukan Refund Ini Caranya

Baca Juga: Klasemen Sementara BRI Liga 1 Indonesia 2023-2024, Borneo FC di Puncak, Persib Bandung Keberapa?

Luar biasanya dari 14 pertandingan itu, 12 diantaranya diraih dengan kemenangan dan hanya 2 pertandingan yang berakhir dengan hasil imbang.

Sebaliknya dengan Bhayangkara FC yang baru saja mencatat dua kekalahan secara beruntun yaitu 0-1 dari Persebaya di Surabaya dan 1-4 dari PSS Sleman di Jakarta.

Siap Tempur

Menghadapi tim yang tengah berjuang lolos dari degradasi, pelatih Borneo FC Pieter Huistra memastikan jika anak asuhnya sudah sangat siap tempur untuk kembali memetik kemenangan agar semakin kokoh di puncak klasemen.

Baca Juga: Persib Bandung vs PSIS Semarang 27 Februari 2024, Bobotoh Boleh Nonton di Stadion Tapi Dengan Syarat

Untuk memenuhi ambisi meraih kemenangan, Pieter menyebutkan untuk pertandingan malam nanti, dirinya akan meramu kembali strategi dengan melakukan rotasi pemain agar bisa mengamankan 3 poin.

Pieter juga mengatakan untuk pertandingan nanti, ada dua pemainnya yang harus absen bertanding karena akumulasi kartu kuning.

"Kami sudah terbiasa melakukan rotasi, jadi dengan kondisi yang ada, tak jadi masalah. Kami mempunyai skuat, kami mempunyai pemain dengan kualitas yang banyak," ujar pelaih asal Belanda ini.

Baca Juga: Sinopsis Film Action Bonnie Diperankan Livi Ciananta Segera Tayang, Kisah Perempuan Muda yang Jago Bertarung

Halaman:

Editor: Ferry Indra Permana

Sumber: Ligaindonesiabaru.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x