Jelang Laga Semifinal Piala Dunia Qatar 2022, Inilah 10 Fakta Unik dan Menarik Timnas Maroko, Nomor 7 Keren

- 13 Desember 2022, 07:41 WIB
Ilustrasi saat laga Maroko vs Portugal di babak perempat final Piala Dunia Qatar 2022. Cek pula 10 fakta unik dan menarik Timnas Maroko.
Ilustrasi saat laga Maroko vs Portugal di babak perempat final Piala Dunia Qatar 2022. Cek pula 10 fakta unik dan menarik Timnas Maroko. /REUTERS/Kai Pfaffenbach/REUTERS

Baca Juga: Resep Umpan Ikan Mas Gacor, Dibikin Dadakan, Cocok Buat Lomba Harian, Kilo Gebrus, Borongan, Dll

9. Doa dan sujud syukur

Para pemain Timnas Maroko, termasuk sang pelatih, memeluk agama Islam. Tak heran jika mereka selalu berdoa sebelum laga dan melakukan sujud syukur bersama seusai pertandingan.

Sujud syukur sering dilakukan umat Islam sebagai wujud rasa bersyukur kepada Allah SWT yang telah mengaruniai nikmat kepada hamba-Nya.

Sujud syukur juga sering dilakukan pemain sepak bola beragama Islam lainnya seperti Mohamed Salah, Sadio Mane, Paul Pogba, dll.

10. Stadion kandang

Timnas Maroko memiliki stadion kandang megah, yaitu Stadion Mohamed V yang berlokasi di pusat Kota Casablanca, Maroko

Stadion itu mulai dimanfaatkan pada 6 Maret 1955, dengan kapasitas 45.600 penonton.

Selain itu, terdapat beberapa stadion bertaraf internasional lain seperti Stadion Pangeran Moulay Abdellah di Rabat, Stadion Adrar di Agadir, Stadion Marrakesh di Marrakesh, Stade Ibn Batouta di Tangier, dan Fez Stadion di Fez.

Demikian 10 fakta menarik terkait Timnas Maroko yang pada babak semifinal Piala Dunia Qatar 2022, Kamis 15 Desember 2022, pukul 02.00 WIB dinihari akan berhadapan dengan Prancis.***

Halaman:

Editor: Samuel Lantu


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah