Perguruan Pencak Silat Merpati Putih Cabang Cimahi Melaksanakan UCKT untuk Evaluasi Hasil Latihan

- 7 November 2022, 12:30 WIB
Perguruan Silat Merpati Putih cabang Cimahi melaksanakan Uji coba kenaikan tingkat/ Deskjabar/ Rusli Anwar
Perguruan Silat Merpati Putih cabang Cimahi melaksanakan Uji coba kenaikan tingkat/ Deskjabar/ Rusli Anwar /

Diharapkan bahwa para peserta akan menjadi penerus dalam perguruan Pencak Silat Merpati Putih.

Tampak para peserta begitu bersemangat mengikuti Uji coba ini. Mereka terlihat ingin memperlihatkan hasil latihannya selama ini.

Hal ini cukup menggembirakan karena ada calon kader-kader muda di Merpati Putih khususnya cabang Cimahi.

Baca Juga: BARU SAJA Terjadi Kebakaran Hebat Gedung Bappelitbang Kota Bandung, Asap Tebal Tutupi Seluruh Ruangan

Untuk yang tingkat dasar 2 pun di ujikan tanding sesama peserta, untuk meningkatkan percaya diri dan reflek tangkis dan serang.

Acara selesai sekitar pukul 12.00, Dalam kata penutupnya Dadan Setiawan mengatakan teruslah berlatih, Karena tidak ada anggota Merpati Putih yang hebat melainkan yang terlatih.

Acara diakhiri dengan photo bersama antara peserta dan para panitia, menjalin silaturahmi antara anggota baru dan para seniornya. Selamat Berlatih.***

Halaman:

Editor: Sanny Abraham

Sumber: liputan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x