Malaysia Masters 2022: 11 Wakil Lolos 16 Besar, Ganda Putri Masih Sempurna, Jadwal Malaysia Masters Hari Ini

- 7 Juli 2022, 09:11 WIB
Ilustrasi pasangan ganda putri Apriyani Rahayu-Siti Fadia.
Ilustrasi pasangan ganda putri Apriyani Rahayu-Siti Fadia. / ANTARA FOTO/ZABUR_KARURU/

DESKJABAR - Sebanyak 11 wakil Indonesia akan kembali bertarung pada babak 16 besar Malaysia Masters 2022, berikut jadwal Malaysia Masters 2022 hari ini 7 Juli 2022.

Jadwal Malaysia Masters 2022 hari ini 7 Juli 2022, memasuki babak 16 besar dan akan dimulai pukul 10.00 WIB di Axiata Arena, Kuala Lumpur.

Dari 11 wakil Indonesia yang masuk 16 besar Malaysia Masters 2022, empat di antaranya diisi oleh sektor ganda putri.

Baca Juga: Jadwal Malaysia Master 2022 Hari Ini 7 Juli, 12 Wakil Indonesia akan Bertanding, Jam Berapa? Tayang Dimana?

Indonesia mengirim empat wakil di sektor ganda putri dan masih hasil sempurna atau belum ada satupun yang tersingkir, sehingga dapat lolos ke 16 besar Malaysia Masters 2022.

Ganda Putri Indonesia yang lolos diantaranya Apriyani Rahayu-Siti Fadia Silva Ramadhanti dan Febby Valencia Dwijayanti Gani-Ribka Sugiarto.

Adapun dua ganda putri Indonesia lainnya yaitu Febriana Dwipuji Kusuma-Amalia Cahaya Pratiwi dan Melani Mamahit-Tryola Nadia.

Berikut 11 wakil Indonesia yang berhasil lolos ke 16 besar Malaysia Masters 2022:

Pada Tunggal putra

Halaman:

Editor: Samuel Lantu

Sumber: bwfbadminton.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x