Jadwal Pertandingan Sepakbola SEA Games 2022, Hidup Mati Indonesia vs Myanmar Minggu 15 Mei Ini Jam Mainnya

- 14 Mei 2022, 08:39 WIB
Trio andalan Asnawi, Egy dan Witan. Ini Jadwal pertandingan sepakbola SEA Games 2022 antara Indonesia vs Myanmar, Minggu 13 Mei sore akan berlangsung menarik berebut tiket semifinal.
Trio andalan Asnawi, Egy dan Witan. Ini Jadwal pertandingan sepakbola SEA Games 2022 antara Indonesia vs Myanmar, Minggu 13 Mei sore akan berlangsung menarik berebut tiket semifinal. /Dok PSSI

Baca Juga: Klasemen Sepakbola SEA Games 2022 Grup A dan B: Vietnam Geser Indonesia di Posisi Puncak Klasemen Grup

Dengan kondisi seperti ini, Myanmar membutuhkan kemenangan jika ingin tampil di semifinal yang akan berlangsung Kamis 19 Mei 2022.

Sementara bagi Indonesia, cukup membutuhkan hasil seri untuk bisa lolos ke semifinal. Namun skuad timnas Indonesia pasti tidak mengincar hasil seri, tapi menargetkan kemenangan.

Babak semifinal sepakbola SEA Games 2022 dijadwalkan digelar pada Kamis 19 Mei 2022 yang akan mempertemukan Juara Grup A vs Runner-up Grup B, dan Juara Grup B vs Runner-up Grup A

Indonesia vs Filipina

Pada pertandingan Indonesia vs Filipina, Jumat sore 13 Mei 2022 di Stadion Viet Tri, Phu Tho, Vietnam, anak asuhan Shin Tae-yong ini tampil trengginas dalam upaya mengincar target kemenangan.

Baca Juga: KASUS SUBANG DIHENTIKAN ? Ibrahim Tompo: STOP! 121 Saksi dan 216 Barang Bukti, LIBATKAN Para AHLI

Hasilnya empat gol bersarang di gawang Filipina melalui gol yang dicetak oleh Muhammad Ridwan pada menit ke-18, Rizky Ridho Ramadhani (44).

Dua gol disumbangkan di babak kedua oleh Egy Maulana Vikri (74) setelah enerima umpan Irfan Jauhari, Egy dengan tenang menorehkan gol yang menjadi gol keduanya di SEA Games 2022.

Kemudian tendangan penalti Marselino Ferdinan (85) akibat dari Ronaldo Kwateh harus dihentikan lajunya dengan dilanggar oleh bek Filipina Enrique Linares melengkapi kemenangan Indinesia jadi 4-0.

Halaman:

Editor: Ferry Indra Permana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x