Akibat Anjloknya KA Pandalungan di Sidoarjo Jawa Timur, 8 KA Alami Keterlambatan : KAI Siapkan Kompensasi

- 14 Januari 2024, 17:39 WIB
Ilustrasi keterlambatan KA: Sebanyak 8 KA mengalami keterlambatan perjalanan dampak dari anjloknya KA Pandalungan di Sidoarjo Jawa Timur Minggu, 14 Januari 2024 pagi.
Ilustrasi keterlambatan KA: Sebanyak 8 KA mengalami keterlambatan perjalanan dampak dari anjloknya KA Pandalungan di Sidoarjo Jawa Timur Minggu, 14 Januari 2024 pagi. /Dindin Hidayat/DeskJabar.com/

1. Keterlambatan keberangkatan kereta api lebih dari 1 jam, penumpang dapat membatalkan tiket dan mendapatkan pengembalian seluruh biaya tiket. Jika tidak membatalkan tiket, maka:

a. Diberikan minuman ringan untuk keterlambatan lebih dari 1 jam.

b. Diberikan minuman dan makanan ringan berat untuk keterlambatan lebih dari 3 jam.

2. Apabila kereta api antarkota terlambat datang di stasiun tujuan, maka penumpang mendapatkan:

a. Makanan dan minuman ringan pada jam ketiga keterlambatan.

b. Makanan dan minuman berat pada jam kelima keterlambatan.

"Guna mempercepat proses evakuasi sarana yang terdampak, KAI telah mendatangkan Tim Penolong dari Surabaya, Malang dan Solo. Selain itu, juga telah disiapkan Tim Prasarana yang akan bekerja memperbaiki jalur rel yang berada di lokasi kejadian, setelah proses evakuasi sarana telah selesai," pungkasnya.***

Halaman:

Editor: Ferry Indra Permana


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah