LATIHAN SOAL PPK dan PPS ujian tertulis untuk kesiapan Pemilu dan Pilkada 2024

- 5 Desember 2022, 20:27 WIB
Contoh soal latihan ujian tertulis PPK dan PPS KPU Pemilu dan Pilkada 2024
Contoh soal latihan ujian tertulis PPK dan PPS KPU Pemilu dan Pilkada 2024 /Tangkap Layar Situs KPU

Contoh soal latihan ini terdiri dari 20 soal lengkap dengan jawabannya.

Baca Juga: CONTOH SOAL PAS pelajaran PAI Kelas 2 SD Semester 1 lengkap dengan kunci jawaban kurikulum 2013

Untuk melihat contoh soal tes tertulis PPK dan PPS Pemilu 2024 untuk latihan soal CAT PPK dan PPS tahun 2022, silahkan simak pada artikel berikut ini.

Berikut ini contoh soal PPK dan PPS lengkap dengan kunci jawabannya.

1. Apa kepanjangan dari PPK?

A. Petugas Pemungutan Kecamatan
B. Panitia Pemungutan Kecamatan
C. Petugas Pemilihan Kecamatan
D. Panitia Pemilihan Kecamatan
E Panitia Pemilu Kecamatan

Jawaban D

2. PPK berkedudukan di mana?

A. Kantor Kecamatan
B. Kantor Polsek Kecamatan
C. Pendopo Kecamatan
D. Ibukota Kecamatan
E. Ibu kota desa/kelurahan

Jawaban : D

Halaman:

Editor: Ririn Fitri Astuti

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x