Nama-Nama Tokoh yang isyaratkan Maju ke Pilgub Jawa Barat 2024, Istri Ridwan Kamil termasuk?

- 16 Desember 2022, 16:08 WIB
Arkana putra bungsu Ridwan Kamil dan Atalia Praratya
Arkana putra bungsu Ridwan Kamil dan Atalia Praratya / Instagram @arkanaidan/

DESKJABAR - Pesta demokrasi 2024 semakin dekat, selain Pemilu untuk menetapkan Presiden dan Wakil Presiden, digelar juga Pilgub di daerah-daerah di Indonesia, termasuk provinsi Jawa Barat. 

Sejumlah nama-nama tokoh diisyaratkan mengikuti Pilgub Jabar 2024. 

Nama-nama tersebut muncul dari focus group discusion (FGD) yang dilakukan oleh INSTRAT bersama sejumlah tokoh pada bulan April 2022 yang lalu. 

Dalam FGD itu para tokoh membahas sejumalh nama potensional yang diperkirakan bakal maju meramaikan Pilgub Jabar 2024. 

Baca Juga: Dua Sosok Perempuan Isyaratkan Akan Berlaga di Pilgub Jabar 2024

Direktur Eksekutif Indonesia Strategic Institute (INSTRAT), Ridwansyah Yusuf Achmad mengatakan, nama-nama tersebut muncul berdasarkan hasil diskusinya bersama sejumlah tokoh yang khusus membahas pemilu Gubernur Jawa Barat 2024 (Pilgub Jabar 2024).

FGD inipun memprediksi tiga kandidat perempuan akan maju dalam Pilgub Jabar. 

Nama Atalia Praratya (Istri Gubernur Ridwan Kamil), Cellica N (Bupati KarawangO dan Netty Prasetyani (anggota DPR RI) disebut memiliki potensi untuk maju. 

Aktifitas mereka yang memiliki partai sangat logis untuk dicalonkan. Otomatis tokoh-tokoh tersebut berpeluang besar untuk memimpin Jawa Barat. 

Halaman:

Editor: Ririn Fitri Astuti

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x