KASUS SUBANG, Misteri Lampu Menyala Dalam Rumah TKP Belum Terjawab di Pembunuhan Jalancagak

- 23 April 2022, 05:33 WIB
Kondisi terkini rumah kejadian pembunuhan di Jalancagak, Subang, Kamis, 21 April 2022
Kondisi terkini rumah kejadian pembunuhan di Jalancagak, Subang, Kamis, 21 April 2022 /Kodar Solihat/DeskJabar

DESKJABAR –  Pada kasus Subang, ada misteri kabar lampu menyala dalam rumah TKP, yang belum terjawab sampai kini pada misteri pembunuhan di Jalancagak.

Kondisi lampu pada rumah tempat kejadian perkara (TKP) pembunuhan ibu dan anak di Ciseuti, Jalancagak, Subang, menjadi misteri.

Sebab, diketahui kondisi rumah TKP pembunuhan di Jalancagak, milik Yosep itu, kondisinya kini sudah gelap gulita pada malam hari karena semakin terbengkalai.

Baca Juga: TERBONGKAR KASUS SUBANG, Yosep Bantah Menerima Uang Donasi Digalang di Medsos, Pembunuhan Jalancagak

Yang menjadi bahan penasaran, adalah gambaran dan informasi berbeda soal lampu rumah TKP itu. Antara sudah gelap gulita sejak Desember 2021, namun ada kabar baru-baru ini masih sempat menyala.

Yosep ketika ditanyai soal kabar lampu yang menyala dalam rumahnya itu, tampak kebingungan menjawabnya, ketika dikonfirmasi oleh tim DeskJabar pada wawancara ekslusif di kantor Desa Jalancagak, Subang, Kamis, 21 April 2022.

Yosep mengatakan tidak mengetahui soal isu lampu dalam rumah ternyata sempat menyala.

Saksi Yosep (baju merah), saksi Yoris, dan kuasa hukum dari Yosep dan Yoris, yaitu Rohman Hidayat
Saksi Yosep (baju merah), saksi Yoris, dan kuasa hukum dari Yosep dan Yoris, yaitu Rohman Hidayat DeskJabar

Baca Juga: TERUNGKAP KASUS SUBANG, Ada Saksi Baru Melihat Sesuatu Saat Pagi Hari Menjelang Kejadian Jalancagak

Halaman:

Editor: Dendi Sundayana

Sumber: Wawancara YouTube KI SODO BUONO OFFICIAL YouTube MISTERI MBAK SUCI


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x