CROSSCHECK KASUS SUBANG, Yosep Jelaskan Soal Noda di Pakaian dan Kesaksian Ustadz Dadang

- 15 April 2022, 06:39 WIB
Jenazah pembunuhan di Jalancagak, Subang, menjelang dibawa ke ambulance, 18 Agustus 2021.
Jenazah pembunuhan di Jalancagak, Subang, menjelang dibawa ke ambulance, 18 Agustus 2021. /YouTube Heri Susanto

DESKJABAR – Menguak misteri kasus Subang berlanjut, kali ini Yosep menjelaskan soal noda di pakaian, dan ada kesaksian Ustadz Dadang soal Yosep, saat pagi pembunuhan di Jalancagak.

Yang menjadi bahan pertanyaan, seperti apakah yang diketahui Ustadz Dadang soal Yosep, saat pagi menjelang temuan pembunuhan di Jalancagak, 18 Agustus 2021.

Yosep adalah suami korban Tuti Suhartini (55) dan ayah dari Amalia Mustika Ratu (23), dimana ibu dan anak itu ditemukan tewas pada mobil Alphard pada rumah mereka di Ciseuti, Jalancagak, Subang hampir delapan bulan lalu.

Baca Juga: KASUS SUBANG TERKINI, Banyak Saksi Percaya Diri Selamat Tidak Menjadi Tersangka Pembunuhan di Jalancagak

Ustadz Dadang diketahui merupakan salah seorang rekan main golf Yosep di Subang. Yosep diketahui menjadi salah seorang saksi dalam pembunuhan anak dan istrinya di Jalancagak, Subang itu.

Ustadz Dadang mengatakan, bahwa sekitar pukul 6.58 WIB atau 6.59 WIB itu, dirinya ditelepon oleh Yosep, menanyakan sedang di mana ?

Ustadz Dadang menjawab, sedang di lapangan golf sedang menyiram.

Baca Juga: PELAKU KASUS SUBANG, Memiliki Keterkaitan dengan Tuti ? Misteri Pembunuhan Jalancagak

Menurut Dadang, saat itu Yosep mengatakan akan ke lapangan golf untuk bermain gol. Namun hanya itu saja yang terakhir ia peroleh dari Yosep, ketika pagi itu.

Halaman:

Editor: Dendi Sundayana

Sumber: YouTube Koin Seribu 77


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x