8 Jenis Senjata di Free Fire (FF) Mengalami Buff dan Nerf pada Agustus 2023, KODE REDEEM FF

- 9 Agustus 2023, 06:57 WIB
Sebanyak 8 jenis senjata pada game Free Fire (FF) mengalami buff dan nerf pada Agustus 2023.
Sebanyak 8 jenis senjata pada game Free Fire (FF) mengalami buff dan nerf pada Agustus 2023. /Instagram @freefirebgid

Dari jumlah tersebut, yang mengalami buff adalah M14, G36, SKS, Groza, AK47, dan FAMAS. Yang mengalami nerf, adalah Woodpecker dan AC80.

Pihak Garena Free Fire memberikan gambaran, dimana yang mengalami buff, yaitu M14 dinaikan menjadi senjata otomatis, dan G36 akurasinya naik 1 step.

Buff yang paling banyak terjadi pada senjata SKS, dimana  magasen peluru naik 68 persen, reload speed diturunkan -28 persen, kecepatan scope naik 58 persen, jarak tembak efektif turun -28 persen, efek damage turun -48 persen, dengan tujuan optimasi penggunaan senjata.

Kenaikan efek damage secara mengerikan terjadi pada AK47, dimana efek damage dinaikan 15 persen. Serta, Groza kemampuan menembus baja naik 8 persen, dan FAMAS armour penetration dinaikan 19 persen dengan kecepan scope pun naik sampai 55 persen.

Baca Juga: KODE REDEEM FF 8 Agustus 2023, 1 Menit yang Lalu, Buruan Klaim, Siapa Tahu Hoki Dapat Senjata Langka, GRATIS

Untuk yang mengalami nerf, yaitu Woodpecker mengalami penurunan efek damage -15 persen da reload speed turun -19 persen. Serta, AC80 rate of fire turun -28 persen, kapasitas magasen turun -28 persen, serta efek damage turun -25 persen.

 

Pihak Garena Free Fire memberikan gambaran tersebut juga pada Instagram @freefirebgid, Rabu, 9 Agustus 2023. Sejumlah netizen gamer Free Fire pun merespon, misalnya :

@ pandrek_028, Kenapa harus AC 80????

Halaman:

Editor: Kodar Solihat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah