5 Wisata Kuliner Ciamis paling Terkenal, Banyak diburu Traveller, Legendaris sejak puluhan tahun lalu

- 17 Desember 2022, 21:35 WIB
Aneka sajian menu masakan khas Sunda di Rumah Makan Ceu Yayah, Ciamis. /Instagram/@dapursindangkasih
Aneka sajian menu masakan khas Sunda di Rumah Makan Ceu Yayah, Ciamis. /Instagram/@dapursindangkasih /

Berikut ini 5 wisata kuliner Ciamis yang paling terkenal dan paling banyak diburu : 

1. Rumah Makan Ceu Yayah

Rekomendasi wisata kuliner Ciamis yang pertama adalah Rumah Makan Ceu Yayah. 

Warung makan ini menyediakan berbagai menu masakan khas Sunda, tempatnya sangat nyaman dan luas. 

Ada saung lesehan, area taman untuk bermain anak-anak dan kolam ikan yang mempercantik rumah makan ini. 

Tempat ini sangat cocok untuk anak muda yang sedang mencari spot foto Instagramable dan Instagenic. 

Selain untuk kulineran, Rumah Makan Ceu Yayah juga cocok digunakan sebagai tempat gathering, arisan, dan kumpul keluarga, parkiran yang tersedia pun cukup memadai. 

2. Soto Iyun

Soto yang terbuat dari daging sapi ini, memiliki cita rasa yang nikmat. 

Kaya akan rempah-rempah, membuat penikmatnya ketagihan untuk mencicipi soto iyun ini.

Alamat : Jl Wr Supratman, Ciamis, Jawa Barat, 46211

Baca Juga: Wisata Kuliner Legendaris, Bakso Tulang Bogor, kuah mantap, murah meriah dan bisa ambil sepuasnya!

Halaman:

Editor: Ririn Fitri Astuti


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah