Desember dan Lagu Romantis, Selalu menjadi ilham bagi para penulis lagu, Ini dia Tiga Lagu Indonesia

- 1 Desember 2022, 19:17 WIB
Grup band bergenre Indie Pop, Indie Rock, Efek Rumah Kaca yang sukses membawakan lagu romantis berjudul
Grup band bergenre Indie Pop, Indie Rock, Efek Rumah Kaca yang sukses membawakan lagu romantis berjudul /Arti Lirik Lagu.com/

Baca Juga: Bagan dan Jadwal Lengkap 16 Besar Piala Dunia Qatar 2022, Mulai Sabtu 3 Desember 2022 Berikut Jam Pertandingan

Sebuah lagu dengan corak Fusion Jazz yang sangat manis dengan berjudul Desember ini bercerita tentang pertemuan seorang kekasih yang bertemu dan memadu kasih di Bulan Desember meskipun mendung selalu mengurung Desember.

Lagu romantis lainnya datang dari grup band pengusung musik Indie Pop bernama "Efek Rumah Kaca" pada tahun 2007 lalu.

Lagu romantis ini ditulis sendiri oleh sang vokalis, Cholil Mahmud bersama Adrian Yunan ini liriknya sangat puitis yang menjadi ciri khas grup band ini.

Berikut adalah lirik dari lagu Desember yang dipopulerkan oleh Koes Plus, Cici Sumiati dan Efek Rumah Kaca.

1. “Desember” – Efek Rumah Kaca

Selalu ada yang bernyanyi dan berelegi
Dibalik awan hitam
Semoga ada yang menerangi sisi gelap ini
Menanti seperti pelangi setia
Menunggu hujan reda

Aku selalu suka sehabis hujan di bulan Desember
Di bulan Desember
Selalu ada yang bernyanyi dan berelegi
Dibalik awan hitam
Semoga ada yang menerangi sisi gelap ini
Menanti seperti pelangi setia
Menunggu hujan reda
Aku selalu suka sehabis hujan di bulan Desember
Di bulan Desember

Sampai nanti ketika hujan tak lagi
Meneteskan duka meretas luka
Sampai hujan memulihkan luka
Aku selalu suka sehabis hujan di bulan Desember
Di bulan Desember
Karna aku selalu suka sehabis hujan di bulan Desember
Di bulan Desember
Seperti pelangi setia
Menunggu hujan reda

Baca Juga: Jadwal Piala Dunia Qatar 2022, 2 Desember 2022 Dinihari, Laga Krusial Jepang Vs Spanyol, Kosta Rika Vs Jerman 

Halaman:

Editor: Samuel Lantu

Sumber: artiliriklagu.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x