Kabupaten Majalengka Memiliki 10 Desa Terindah Yang Sangat Instagramable, Desa Apa Sajakah? Cek Infonya!

- 15 Juli 2022, 10:19 WIB
Curug Ibun Pelangi salah satu tempat wisata alam di Majalengka paling eksotik.
Curug Ibun Pelangi salah satu tempat wisata alam di Majalengka paling eksotik. /disparbud.majalengkakab.go.id/@exploremajalengka/

3. Desa Tejamulya, Argapura

Desa Tejamuya sangat viral karena memiliki kampung Cibuluh yang mirip kampung Sherpa di Nepal.

Andalan wisata Desa ini adalah lembah Panyaweuyan yang merupakan wisata paling hits di Majalengka.

Wisatawan yang datang ke desa Tejamulya juga dapat merasakan sensasi berada di atas samudera awan dengan mengunjungi Bukit Mercury Sayang Kaak.

Baca Juga: Glamping, Tren Wisata Berkemah Bersama Keluarga, di Kawasan Bandung Raya Juga Ada, Cek 3 Lokasi Ini

4. Desa Argamukti, Argapura

Objek wisata Desa Argamukti memiliki wisata air berupa Curug Muara Jaya yang merupakan Curug tertinggi di Majalengka. Selain itu masih ada Curug Sawer yang dipercaya tempat bertapanya Prabu Siliwangi.

Di Desa ini terdapat Kampung Apuy/ Berod yang merupakan Basecamp Pendakian ke Gunung Ciremai selain Basecamp Pendakian Linggarjati dan Palutungan di Kab. Kuningan.

Apuy dikenal dengan keindahan panoramanya yang hijau dan asri, perjalanan menuju Apuy biasanya ditempuh pendaki dengan menumpang mobil Bak karena medannya yang menanjak dan berliku.

5. Desa Sukadana, Argapura

Halaman:

Editor: Samuel Lantu

Sumber: YouTube Bolokotono TV


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah