FAKTA TERBARU FILM KKN DI DESA PENARI: Penulis Menyesal Membagikan Cerita Ini

- 21 Mei 2022, 19:58 WIB
Salah satu cuplikan dari Film KKN di Desa Penari.
Salah satu cuplikan dari Film KKN di Desa Penari. /Tangkapan layar/YouTube Ronji TV/

Cerita dari @SimpleMan adalah cerita KKN di Desa Penari versi Widya. Sedangkan sudut pandang lain datang dari tokoh bernama Nur. Ketika dua versi cerita ini disatukan, ternyata memang berkesinambungan dan saling melengkapi setiap puzzle didalamnya.

4. Akun Anonim dipakai Penulis

“Akun Anonim dipakai Penulis cerita demi menjaga privasi-privasi dari cerita tersebut” ujar @SimpleMan.

Baca Juga: Kode Redeem FF Spesial Emote 21 Mei 2022, Sambut Final FFWS 2022 Sentosa dengan Emote Weight of Victory

Banyak tebakan-tebakan muncul dari warganet yang mengatakan bahwa @SimpleMan adalah orang yang ikut KKN di Desa Penari ini.

Bahkan ada yang menyebutkan bahwa @SimpleMan adalah anak dari dosen pembimbing dari kelompok KKN di Desa Penari.

Tetapi dugaan ini belum ada yang terbukti satupun. Dan akan tetap menjadi rahasia.

5. Tidak Ada Hubungannya Dengan Rowo Bayu

@SimpleMan menegaskan bahwa lokasi asli dari KKN di Desa Penari masih tetap tersembunyi. Dan @simpleMan juga mengatakan bahwa Rowo Bayu bukanlah tempat terjadinya KKN ini.

6. Video Yang Diduga Bima dan Cerita Dari Sudut Pandang Kakak Ayu Adalah Hoax

Halaman:

Editor: Samuel Lantu

Sumber: YouTube RONJI TV


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah