Sophia Latjuba Tetap Cantik di Usia 51 Tahun, Simak Biodata, Profil, Akun IG, dan Twitter Pribadinya

- 9 Agustus 2021, 09:18 WIB
Sophia Latjuba berulang tahun yang ke-51 pada Minggu, 8 Agustus 2021.
Sophia Latjuba berulang tahun yang ke-51 pada Minggu, 8 Agustus 2021. /Instagram/@sophia_latjuba88/

"Hari ini hari yang berbahagia karena dua orang sedang merayakan ulang tahun yang ke-51 dan 61. Kita berdoa bersama-sama semoga dua putri kita ini sehat senantiasa, dilancarkan rezekinya, tetap mendapatkan jalan yang lempang, bisa menjaga badan," kata Mathias Muchus.

Baca Juga: Greysia Polii Curhat, Sebut Olimpiade Tokyo 2020 sebagai Olimpiade Terakhirnya

Pada kesempatan itu, Indra Lesmana meminta semua yang hadir untuk berdoa sesuai keyakinan masing-masing. Setelah itu, ia membeberkan menu makan siangnya.

"Makanan yaitu ikan, yang bagus sekali untuk kesehatan kita dan lobster sebagai penyeimbang," ucapnya seraya mengusap perutnya. 

Berikut ini adalah biodata, profil, agama, dan akun media sosial Sophia Latjuba yang dikutip DeskJabar dari berbagai sumber.

Nama lengkap: Sophia Inggriani Latjuba
Kelahiran: Berlin Timur, Jerman, 8 Agustus 1970 (umur 51)
Kebangsaan: Indonesian
Pekerjaan: penyanyi, aktris, model
Pasangan
- Indra Lesmana (1992–1993)
- Michael Villareal (2005–2014)
Anak-anak:
- Eva Celia (dari Indra Lesmana)
- Manuella Natasha Aziza Villarreal (dari Michael Villareal)
Orangtua: Azzizurrahman Latjuba (ayah) dan Anna Müller (ibu)

Penghargaan:
- BASF Awards (1994), "Best Album Arrangement", Hanya Untukmu
- Best Video Clip, Hold On in Brasou, Romania
- Video Music Indonesia (VMI) Award, Runner Up for Best Video Clip, Tak Kubiarkan
- Nominasi Pemeran dengan Peran Singkat Paling Memukau Piala Maya 2015 lewat film Comic 8: Casino Kings

Baca Juga: Lisa BLACKPINK Pelihara Anjing, Ini Biodata, Agama, Akun IG, Weibo, dan YouTube Sang Maknae

Film:
- Bilur-Bilur Penyesalan (1987)
- Rio Sang Juara (1989)
- Valentine Kasih Sayang Bagimu (1989)
- Ketika Cinta Telah Berlalu (1989)
- Pengantin (1990)
- Taksi Juga (1991)
- Catatan Si Boy V (1991)
- Kuldesak (1998)
- Rectoverso (2013)
- Adriana (2013) (cameo)
- Princess, Bajak Laut dan Alien (2014)
- Comic 8 Casino Kings Bagian 1 (2015)
- Hijab (2015) (cameo)
- Comic 8 Casino Kings Bagian 2 (2016)
- I Am Hope (2016)
- Mereka Yang Tak Terlihat (2017)
- Danur 2: Maddah (2018)
- Mata Batin 2 (2019)
- Dignitate (2020)
- Sri Asih (2021)

Sinetron
- Terlanjur Sayang
- Setangkai Bunga Mawar
- Aku Tak Berdosa
- Tali Kasih
- Pencopet Cinta 1 - 2
- Borju
- Mama
- Si Kembar
- Kumpul Bocah
- Manusia Bodoh

Halaman:

Editor: Samuel Lantu

Sumber: Berbagai Sumber Instagram/@sophia_latjuba88


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah