Kabupaten Tasikmalaya Tembus Peringkat 5 Klasemen Medali Peparda Jabar 2022, Berikut Daftarnya

- 25 November 2022, 20:38 WIB
Yayang salah satu peraih medali emas cabor tenis meja asal Kabupaten Tasikmalaya. Kab. Tasikmalaya berhasil menembus peringkat 5 klasemen medali sementara Peparda VI Jabar./instagram @peparda6jabar
Yayang salah satu peraih medali emas cabor tenis meja asal Kabupaten Tasikmalaya. Kab. Tasikmalaya berhasil menembus peringkat 5 klasemen medali sementara Peparda VI Jabar./instagram @peparda6jabar /

DESKJABAR - Kontingen Kabupaten Tasikmalaya secara mengejutkan menembus peringkat 5 klasemen medali sementara Peparda Jabar 2022 hari keempat, Jumat, 25 November 2022.

Padahal pada hari ketiga atau pada Kamis, 24 November 2022 hingga pukul 18:20WIB, Kab. Tasikmalaya belum terdaftar pada klesemen sementara perolehan medali.

Dikutip dari laman resmi Peparda, update medali Jumat, 25 November 2022 hingga pukul 13:55 WIB, Kab. Tasikmalaya berhasil meraih total 20 medali dengan rincian 9 emas, 3 perak dan 8 perunggu.

 Baca Juga: Update Gempa Cianjur, Korban Meninggal 310 Jiwa, 24 Hilang, Masih Dalam Pencarian Tim SAR Gabungan !

9 medali emas dipersembahkan atlet atlet disabilitas Kab. Tasikmalaya masing masing 5 emas dari cabor tenis meja dan 4 emas dari cabor angkat berat.

Selain itu, cabor tenis meja juga melengkapi perolehan medali dengan tambahan 3 medali perak.

Sementara 8 perunggu masing masing disumbang cabor tenis meja 4 medali, angkat berat 3  medali dan catur 1 medali.

 Baca Juga: 2 GOL Iran ke Gawang Wales di Masa Injury Time Membuka Peluang Lolos ke Sistem Gugur di Piala Dunia 2022 Qatar

Berikut rincian perolehan medali Kabupaten Tasikmalaya berdasarkan cabor:

Halaman:

Editor: Kodar Solihat

Sumber: peparda6bekasijabar.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x