Aa Gym Mendoakan Kajati Jabar Dr Asep Nana Mulyana, Disampaikan Saat Silaturahmi ke Daarut Tauhid

- 5 Agustus 2021, 22:16 WIB
Aa Gym mendapat kunjungan silaturahmi dari Kepala Kejaksaan Tinggi Jawa Barat yang baru Aa Gym mendoakan Kajati Jabar Dr Asep N Mulyana
Aa Gym mendapat kunjungan silaturahmi dari Kepala Kejaksaan Tinggi Jawa Barat yang baru Aa Gym mendoakan Kajati Jabar Dr Asep N Mulyana /yedi supriadi

DESKJABAR- KH Abdullah Gymnastiar (Aa Gym) mendapat kunjungan dari Kepala Kejaksaan Tinggi Jawa Barat (Kajati Jabar) Dr Asep Nana Mulyana.

Kajati Asep mendatangi Tokoh Masyarakat dan Da’i Kondang K.H Abdullah Gymnastiar (Aa Gym) di Pondok Pesantren Daarut Tauhid Jl. Gegerkalong Girang No. 38 Bandung, Jawa Barat, Kamis 5 Agustus 2021.

Kunjungan ini kata Asep sebagai silaturrahmi, sekaligus meminta petunjuk dan do’a dalam rangka penegakan hukum di Tanah Pasundan.

Baca Juga: Dinar Candy Penuhi Niat, Akhirnya Pakai Bikini di Jalan

Baca Juga: Apriyani Rahayu, Biodata dan Agama, Berkah dari Allah Meraih Medali Emas di Olimpiade Tokyo 2020

Asep Mulyana diawal masa jabatannya terus melakukan roadshow, silaturahmi mulai kepada tokoh masyarakat, organisisasi masyarakat seperti Paguyuban Pasundan.

Tidak hanya itu kunjungan juga dilakukan ke media masa dan tokoh agama seperti Aa Gym.

 

Asep mengutarakan penegakan hukum tidak bebas nilai, namun senantiasa bersinggungan dengan kondisi sosial budaya, serta keyakinan yang dianut masyarakat.

Halaman:

Editor: Yedi Supriadi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x