REKOMENDASI WISATA SEJARAH CANDI PRAMBANAN, Ada Cerita Ramayana Part 1, Paling Hits untuk Healing!

- 16 Juli 2022, 10:58 WIB
Wisata edukasi cerita Ramayana adalah salah satu pesona wisata Candi Prambanan yang ada di Yogyakarta paling hits//Pixabay/cabimania/
Wisata edukasi cerita Ramayana adalah salah satu pesona wisata Candi Prambanan yang ada di Yogyakarta paling hits//Pixabay/cabimania/ /

DESKJABAR – Siapapun pasti akan kagum akan pesona wisata Candi Prambanan yang berada di kota Yogyakarta alias kota pendidikan yang sudah dikenal masyarakat Indonesia.

Wisata edukasi cerita Ramayana adalah salah satu pesona wisata Candi Prambanan yang ada di Yogyakarta paling hits.

Rekomendasi untuk Anda untuk menyaksikan bukti sejarah Candi Prambanan yang masih ada dan menjadi ikon sejarah Indonesia.

Suasana sekeliling Candi Prambanan cocok untuk spot foto instragramable bersama keluarga, kerabat maupun teman.

Baca Juga: Rahasia Agar Seluruh Dosa Mendapat Ampunan, Panjatkan Doa INI Saat Sujud

Harga tiket masuk Candi Prambanan 2022 hanya sebesar Rp48.000 dan kamu sudah bisa menikmati indahnya Candi Prambanan dan sekitarnya serta cerita-cerita sejarahnya.

Berikut Cerita Pewayangan Ramayana Part 1:

Alkisah Prabu Janaka, Raja kerajaan Mantili memiliki putri bernama Dewi Shinta. Sebuah sayembara diadakan raja untuk mencari calon suami untuk Dewi Shinta.

Sang Pangeran dari kerajaan Ayodya Raden Rama Wijaya, memenangkan sayembara tersebut. Pada saat itu Prabu Rahwana, pemimpin kerajaan Alengka juga ingin menikahi Dewi Shinta. Hingga Rahwana percaya bahwa Shinta adalah reinkarnasi dari Widowati, seseorang yang telah lama ia inginkan.

Baca Juga: Ridwan Kamil Bocorkan 3 Tempat Wisata Alam Tersembunyi Jawa Barat, Hits, Eksotis bagaikan Surga Tersembunyi

Halaman:

Editor: Ferry Indra Permana

Sumber: YouTube Auroranandia Stkip


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x