7 Wisata Alam Terdekat di Bandung Paling Hits dan Sejuk, Cocok untuk Liburan dengan Latar Instagramable

- 14 Januari 2023, 14:41 WIB
7 wisata alam terdekat di Bandung paling hits dan sejuk
7 wisata alam terdekat di Bandung paling hits dan sejuk /Instagram @kawahputih_official

Waktu buka setiap hari dari pukul 7:30-17:00 WIB, tiket masuk mulai dari Rp 25 ribu, dan beralamatkan di Jl. Raya Ciwidey, Patengan, KM 11, Kec. Rancabali, Kab. Bandung, Jawa Barat.

Baca Juga: 5 Rekomendasi Kuliner Kaki Lima yang Hits dan Kekinian di Kota Bandung dengan Rasa Nikmat serta Murah Meriah

  1. Kawah Putih

Kawah Putih
Kawah Putih Instagram @kawahputih_official

Kita sering menjumpai Kawah Putih Ciwidey ini menjadi latar untuk foto yang instagramable, dan memang sudah hits tempat ini dijadikan latar untuk berbagai acara.

Waktu buka setiap hari dari pukul 7:30-17:00 WIB, tiket masuk mulai dari Rp 28 ribu, dan beralamatkan di Sugihmukti, Kec Pasirjambu, Kab. Bandung, Jawa Barat.

Baca Juga: Kuy Liburan Bersama Bestie, Berikut 6 Rekomendasi Villa Instagramable dan Unik di Bandung

  1. Dago Dream Park

Dago Dream Park
Dago Dream Park Instagram @dagodreamparkofficial

Jika kalian tipe traveler yang menyukai liburan untuk foto-foto dengan latar instagramable dan mencoba aktivitas seru, Dago Dream Park perlu dikunjungi jika sedang liburan ke Bandung.

Waktu buka setiap hari dari pukul 8:00-18:00 WIB, tiket masuk mulai dari Rp 27 ribu, dan beralamatkan di Jl. Dago Giri, KM 2.2, Mekarwangi, Pagerwangi, Lembang, Kab. Bandung Barat (KBB), Jawa Barat.

Baca Juga: Kuy Jajan 4 Kuliner Hits Khas Kota Bandung yang Serba Aci Bikin Lidah Bergoyang

Halaman:

Editor: Suhardi Arjuna


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x