Jelang Ramadhan 2023, Berikut 10 Amalan Sunah di Bulan Penuh Berkah

- 15 Maret 2023, 18:40 WIB
 Jangan lewatkan 10 amalan yang dianjurkan Nabi SAW di bulan Ramadhan.  Dengan melakukan amalan-amalan ini, semoga kita dapat berkah
Jangan lewatkan 10 amalan yang dianjurkan Nabi SAW di bulan Ramadhan. Dengan melakukan amalan-amalan ini, semoga kita dapat berkah /Pixabay/HamidReyaz1/

"Sesungguhnya Rasulullah keluar pada waktu tengah malam, lalu Nabi shalat di masjid, dan sholatlah beberapa orang bersama Rasulullah," HR Bukhari dan Muslim.

Para ulama menamai sholat ini dengan nama 'Tarawih'.

Baca Juga: Jelang Bulan Penuh Berkah 2023, Ingat Ancaman yang Meninggalkan Shaum Ramadhan

2. Tadarus Al-Qur'an

Setiap muslim disarankan untuk membaca Al-Qur'an, atau melakukan tadarus, kapanpun dan dimanapun kesempatan ada.

Membaca Al-Qur'an akan memberikan manfaat besar di hari kiamat, karena ia akan menjadi pemberi syafaat bagi orang yang membacanya, mempelajarinya, dan mengamalkannya.

Bulan Ramadhan merupakan waktu yang sangat dianjurkan untuk membaca Al-Qur'an karena pada bulan tersebut Al-Qur'an diturunkan.

"Bulan Ramadhan adalah bulan yang di dalamnya diturunkan Al-Qur'an sebagai petunjuk bagi manusia," QS. Al-Baqarah ayat 185.

Rasulullah selalu memperbanyak membaca Al- Qur'an di hari-hari Ramadhan.

Tadarus Al-Qur'an adalah membaca, menghafal, mempelajari maknanya dan melatih diri untuk mengamalkannya, seperti yang dilakukan oleh Nabi SAW.

Halaman:

Editor: Ferry Indra Permana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x