Masjid Raya Al Jabbar Kapan Dibuka Kembali? Gubernur Jabar Ridwan Kamil Unggah Video dan Alasan Penutupan

- 25 Februari 2023, 08:57 WIB
Kondisi pelataran Masjid Raya Al Jabbar yang penuh dengan pengunjung. Masjid Raya akan ditutup sementara mulai 27 Februari 2023 hingga 13 Maret 2023.
Kondisi pelataran Masjid Raya Al Jabbar yang penuh dengan pengunjung. Masjid Raya akan ditutup sementara mulai 27 Februari 2023 hingga 13 Maret 2023. /DeskJabar.com/Dicky Harisman/

Seperti diberitakan DeskJabar.com, alasan penutupan sementara antara lain karena pengelola Masjid Al Jabbar akan melakukan pemulihan situasi masjid Jawa Barat itu dari kebersihan dan pemeliharaan lingkungan.

Pengumuman Masjid Al Jabbar ditutup sementara juga muncul pada akun Instagram Dinas Tanaman Pangan dan Hortikultura Provinsi Jawa Barat, @distanhortijabar,  dan akun Masjid Raya Al Jabbar, @masjidrayaaljabbar, pada Jumat, 24 Februari 2023.

Pengumuman itu menyebutkan bahwa penutupan sementara Masjid Raya Al Jabbar dilakukan antara lain untuk pembersihan dan pemeliharaan, demi pelayanan yang terbaik bagi jamaah dan warga sekitar.***

Halaman:

Editor: Samuel Lantu

Sumber: Instagram @ridwankamil Instagram @masjidrayaaljabbar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x