Beras Impor Masuk Indonesia, Mengapa Sawah di Vietnam Banyak Kuburan ?

- 2 Januari 2023, 15:11 WIB
Tampilan banyak kuburan pada sawah di pinggiran Ho Chi Minh City, Vietnam, dimana beras asal negara itu juga masuk ke Indonesia.
Tampilan banyak kuburan pada sawah di pinggiran Ho Chi Minh City, Vietnam, dimana beras asal negara itu juga masuk ke Indonesia. /shankar s/Flickr.com

DESKJABAR – Pemerintah Indonesia dikabarkan melakukan impor beras, termasuk asal negara Vietnam dan Thailand sebagai cadangan beras untuk awal tahun 2023.

Menteri Perdagangan, Zulkifli Hasan mengatakan, bahwa sudah dilakukan impor beras 100 ribu ton per 31 Desember 2022 dari target 200 ribu ton. Pihak Bulog menyebutkan impor asal Vietnam dan Thailand.

Dilakukan impor beras asal Vietnam sebenarnya sudah lama, dimana orang populer menyebut dengan beras Saigon.

Sebab, beras-beras asal Vietnam dikirim melalui pelabuhan kota Saigon yang kini bernama Ho Chi Minh City.

Baca Juga: INILAH Skema Baru Program Kartu Prakerja 2023, dan Prediksi Jadwal Pendaftaran Gelombang 48

Mungkin kita penasaran, seperti apa produksi padi dan beras di Vietnam dan bagaimana keadaan sawah di negara itu.

Jika kita liburan ke Ho Chi Minh City lalu melakukan perjalanan keluar kota, akan tampak sawah yang luas di Vietnam.

Baca Juga: Tanjungsari, Sumedang Pernah Menjadi Sentra Pohon Jengkol, Pertanian Jawa Barat

Ada sejarah sawah dan kuburan di Vietnam

Walau jumlah penduduk Vietnam terus bertambah dan pemukiman bermunculan, tetapi areal sawah di negara itu masih sangat luas.

Halaman:

Editor: Kodar Solihat

Sumber: liputan flickr.com K-Agriculture Company


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x