7 Manfaat Buah Naga Bagi Kesehatan, Salah Satunya Baik untuk Mencegah Penuaan

- 1 Desember 2022, 11:08 WIB
Ternyata salah satu manfaat dari Buah Naga adalah menjaga awet muda
Ternyata salah satu manfaat dari Buah Naga adalah menjaga awet muda / freepik@werstock/KBaucherel/

2 Menyehatkan Kulit

Buah Naga mengandung nutrisi yang baik untuk kesehatan kulit. Salah satunya adalah kandungan vitamin C yang terbukti memiliki banyak manfaat bagi kulit.

Baca Juga: Bagan dan Jadwal Lengkap 16 Besar Piala Dunia Qatar 2022, Mulai Sabtu 3 Desember 2022 Berikut Jam Pertandingan

Selain dapat membuat kulit lebih cerah kandungan tersebut dapat memperbaiki kulit yang rusak dan menjaga keelastisannya.

Menariknya lagi kandungan antioksidan yang tinggi pada buah naga ini juga memiliki sifat anti penuaan yang dapat mencegah munculnya tanda-tanda penuaan pada kulit.

3.Memperkuat Sistem Kekebalan Tubuh

Buah Naga diketahui memiliki kandungan vitamin C dan karotenoid, kandungan tersebut dapat meningkatkan sistem kekebalan tubuh.

Tentunya dengan cara menetralkan radikal bebas dan mencegah infeksi dengan melindungi sel darah putih dari kerusakan.

4.Menjaga Kesehatan Usus

Buah Naga juga mengandung prebiotik yang dapat meningkatkan keseimbangan bakteri baik dalam usus.

Halaman:

Editor: Dendi Sundayana

Sumber: YouTube Kuncisehat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x