Apa itu Diet Karbo? Bagaimana menjalaninya> Simak 5 tips berikut ini

- 1 Desember 2022, 07:08 WIB
Ilustrasi diet karbo /PIXABAY/ PublicDomainPictures/
Ilustrasi diet karbo /PIXABAY/ PublicDomainPictures/ /

Ada juga tepung terigu dan gula yang digunakan ke dalam makanan seperti roti, pasta, kue, permen, minuman soda atau minuman manis lainnya.

Untuk memperoleh manfaat diet karbo optimal, tidak hanya dibutuhkan pembatasan asupan karbohidrat, tetapi juga jenis karbo yang dikonsumsi.

Kacang-kacangan, sayur dan buah bisa menjadi asupan serat dan karbohidrat yang sehat.

Diet karbo umumnya hanya mengkonsumsi karbohidrat kurang dari 26 persen dari kebutuhan harian atau tak lebih dari 130 gram per hari.

Dampak mengurangi karbo dalam tubuh

Mengurangi konsumsi karbohidrat memang bisa berdampak baik bagi tubuh.

Baca Juga: Takut Gemuk Karena Karbohidrat? Ini Kata Ahli Diet Cara Menyiasati Biar Karbo tak Naikkan Kolesterol dan Gula

Terlebih lagi jika dibarengi dengan makan sayur dan protein yang lebih banyak, serta olahraga yang rutin.

Namun, jika itu dilakukan berlebihan tentu akan menimbulkan masalah bahkan mengancam kesehatan tubuh.

Kehilangan salah satu nutrisi penting tubuh, termasuk karbohidrat dapat berbahaya bagi tubuh.

Halaman:

Editor: Ririn Fitri Astuti

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x