16 Oleh-Oleh Khas Kuningan Yang Enak dan Unik, Cocok dijadikan Wisata Kuliner Bersama Keluarga

- 29 November 2022, 12:46 WIB
ini dia 16 oleh-oleh atau makanan khas Kuningan yang enak dan unik, cocok dijadikan wisata kuliner bersama keluarga/instagram@bakcang_madam_tjiang/
ini dia 16 oleh-oleh atau makanan khas Kuningan yang enak dan unik, cocok dijadikan wisata kuliner bersama keluarga/instagram@bakcang_madam_tjiang/ /

DESKJABAR- 16 oleh-oleh khas Kuningan yang enak dan unik, cocok dijadikan wisata kuliner bersama keluarga.

Kabupaten Kuningan memang memiliki banyak tempat wisata yang cocok dijadikan liburan bersama keluarga, tidak hanya itu wisata kuliner di Kuningan juga wajib dikunjungi.

Terutama saat liburan bersama keluarga, ada banyak oleh-oleh khas dari Kuningan yang enak dan unik yang dapat dibawa pulang.

Ada 16 oleh-oleh khas Kuningan yang enak dan unik serta cocok dijadikan wisata kuliner bersama keluarga saat liburan di Kuningan.

Baca Juga: Kebanggaan Raffi Ahmad Kepada RANS yang Berkesempatan Suksesan Acara Nusantara Bersatu di GBK Jadi Sorotan

Dikutip DeskJabar dari YouTube LEBAKHERANG TV berjudul Kuliner Khas Kuningan Jawa Barat Yang Wajib Kamu Coba yang tayang pada 13 Agustus 2020, inilah 16 oleh-oleh khas dari Kuningan yang enak dan unik cocok dijadikan wisata kuliner bersama keluarga.

1. Nasi Kasreng

Nasi Kasreng merupakan makanan dan oleh-oleh khas Kuningan yang dapat dijadikan wisata kuliner bersama keluarga.

Biasanya Nasi Kasreng memiliki toping seperti toge, udang rebon dan di tambah dengan gorengan, sehingga memiliki rasa yang enak dan banyak ditemukan di jalanan luragung Kuningan Jawa Barat

2. Rujak Kangkung

Halaman:

Editor: Yedi Supriadi

Sumber: YouTube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x