Misteri 5 Petilasan Ki Semar di Gunung Srandil Cilacap Jawa Tengah, Benarkah Sering Dijadikan Tempat Pesugihan

- 7 Agustus 2022, 16:09 WIB
5 Petilasan Ki Semar di Gunung Srandil Cilacap Jawa Tengah, benarkah sering dijadikan tempat pesugihan. Tangkapan layar YouTube Afkarina Bola
5 Petilasan Ki Semar di Gunung Srandil Cilacap Jawa Tengah, benarkah sering dijadikan tempat pesugihan. Tangkapan layar YouTube Afkarina Bola /

DESKJABAR - Misteri petilasan Ki Semar di Gunung Srandil Cilacap Jawa Tengah, benarkah sering dijadikan tempat pesugihan?

Gunung Srandil merupakan gunung yang memiliki daya magis yang dipercaya sebagai tempat pijakan pertama di bumi atau jalan utama untuk menapaki kayangan.

Gunung Srandil terletak di Cilacap Jawa Tengah, tepatnya ada di Desa Glempangpasir, Kecamatan Adipala, Kabupaten Cilacap.

Baca Juga: INI Susunan Pemain Persib Lawan Borneo FC di Liga 1 Indonesia 2022, Teja Paku Alam, Kakang Tampil Sejak Awal

Gunung Srandil memiliki bentuk berupa bukit karang, yang terletak di pesisir laut selatan.

Konon, beragam cerita mistis dan mitos banyak dijumpai di Gunung Srandil.

Dikutip dari YouTube Afkarina Bola berjudul "Misteri Gunung Srandil Cilacap dan Petilasan Ki Semar Jawa Tengah" yang tayang pada 18 September 2020, dulunya gunung ini merupakan petilasan kakek Semar dan juga penguasa alam gaib.

Petilasan tersebut fungsinya sebagai padepokan dari Ki Semar dan pangreh gaib.

Baca Juga: Kamu Sedang Terlilit Hutang? Inilah 8 Tips Untuk Melunasi Hutang Dengan Cepat. No 7 dan 8 Wajib Kamu Ketahui

Halaman:

Editor: Zair Mahesa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x