Amal di 10 Muharram Asyura yang Diperintahkan Nabi SAW, Keutamaannya Besar, Tidak Ditemukan di Bulan Lain

- 3 Agustus 2022, 13:29 WIB
Amal 10 Muharram, puasa Asyura diterangkan Ibnu Abbas bahwasanya Nabi SAW puasa pada hari 'Asyura yakni 10 Muharram/PIXABAY/ mohamed_hassan /
Amal 10 Muharram, puasa Asyura diterangkan Ibnu Abbas bahwasanya Nabi SAW puasa pada hari 'Asyura yakni 10 Muharram/PIXABAY/ mohamed_hassan / /


DESKJABAR - Ternyata, di bulan Muharram 10 asyura ada amal sunnah yang begitu besar keutamaannya yang tidak ditemukan di bulan-bulan lain.

Amal di 10 Muharram yang dimaksud Nabi SAW adalah puasa Asyura. Puasa Asyura adalah puasa sunnah yang dilaksanakan pada 10 Muharram.

Amal 10 Muharram, puasa Asyura diterangkan Ibnu Abbas bahwasanya Nabi SAW puasa pada hari 'Asyura yakni 10 Muharram.

Puasa Asyura ini memiliki keutamaan yang begitu besar.

Baca Juga: Bahaya, Ikan Red Devil Melimpah di Waduk Cirata, Bahkan Menginvasi Sungai Kecil di Jawa Tengah

Bahkan puasa Asyura ini sebelum datang perintah puasa Ramadhan hukumnya wajib.

Kemudian setelah datang perintah puasa Ramadhan puasa maka 10 Muharram asyura ini hukumnya menjadi sunnah.

Lantas, keutamaan apa dalam puasa Asyura itu?

Dilansir DeskJabar.com dari mui.or.id, disebutkan bahwa keutamaan puasa Asyura adalah dapat menghapus dosa setahun.

Terhapusnya dosa dalam setahun ada dalam hadits berikut.

Halaman:

Editor: Ferry Indra Permana

Sumber: mui.or.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x