9 Keistimewaan Malam Lailatul Qadar yang Bisa Kamu Dapatkan di Bulan Ramadhan

- 21 April 2022, 20:35 WIB
 9 keistimewaan malam lailatul qadar
9 keistimewaan malam lailatul qadar /pexels/ ABDULLA ALKETTAB/

DESKJABAR - Pada bulan Ramadhan, ada satu malam yang yang sangat dinanti, yakni malam Lailatul Qadar.

Malam lailatul qadar merupakan malam yang sangat istimewa, dan terjadi satu kali dalam setahun.

Malam lailatul qadar adalah malam yang istimewa bagi umat Muslim di seluruh dunia. Pada malam tersebut, Allah SWT pertama kali menurunkan wahyu berupa ayat-ayat Alquran kepada Nabi Muhammad SAW melalui malaikat Jibril.

Ustadz Adi Hidayat menjelaskan, malam lailatul qadar adalah malam kemuliaan atau malam yang istimewa.

Baca Juga: Puan Maharani : Sosok Sarinah dan Perjuangan Kartini Menjadi Inspirasi Perempuan Masa Kini

Malam kemuliaan itu nilainya lebih baik daripada seribu bulan atau lebih dari delapan puluh tiga tahun.

"Konsekuensinya jika ada orang beramal bersamaan pada malam itu, maka nilainya sama seperti ibadah selama 83 tahun tanpa henti," tutur Adi Hidayat seperti yang dikutip DeskJabar.com dari kanal YouTube Adi Hidayat Official yang diunggah pada 11 Mei 2022, dengan judul RAHASIA LAILATUL QADR - AKU SUKA 18 RAMADHAN 1441H - Ustadz Adi Hidayat.

DalamAl Qur'an surat Al Qadr ayat 1 sampai 5, Allah SWT menjelaskan tentang malam lailatul qadar.

Baca Juga: Ketua DPR RI Puan Maharani Kenang Sarinah dan Berharap Kartini Masa Kini Berjuang Lebih Baik Lagi

اِنَّآ اَنْزَلْنٰهُ فِيْ لَيْلَةِ الْقَدْرِ

Halaman:

Editor: Dendi Sundayana

Sumber: Youtube Adi Hidayat Official


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Pemilu di Daerah

x