Beda Pendapat Tentang Nisfu Syaban, dan Cara Bijak Menyikapinya, Ini penjelasan Syekh Ali Jaber

- 18 Maret 2022, 11:11 WIB
Syekh Ali Jaber menjelaskan mengenai beda pendapat malam nisfu Syaban. / YouTube Syekh Ali Jaber
Syekh Ali Jaber menjelaskan mengenai beda pendapat malam nisfu Syaban. / YouTube Syekh Ali Jaber /

DESKJABAR- Beda pendapat tentang nisfu Syaban merupakan hikmah atau Sunatullah dan harus disikapi secara bijak.

Kata Syekh Ali Jaber, Perbedaan pendapat soal fikih itu mengenai malam nisfu Syaban adalah suatu hikmah atau Sunnatullah.

Kenapa ada perbedaan pendapat mengenai malam nisfu Syaban, karena pemahaman dan pemikiran manusia berbeda.

Baca Juga: Puasa Nisfu Syaban 2022 di Hari Jumat Haram, Kecuali...Ustadz Abdul Somad Menjelaskan

Beda pendapat tentang malam nisfu Syaban merupakan hikmah atau Sunatullah dan harus disikapi dengan bijak.

Syekh Ali Jaber menjelaskan bagaimana menyikapi perbedaan pendapat tentang nisfu Syaban.

Dalam YouTube TAMAN SURGA. NET dengan judul "KEUTAMAAN & AMALAN MALAM NISFU SYA'BAN - Syeikh Ali Jaber Rahimahullah" yang tayang pada 28 Maret 2021 dijelaskan mengenai hal tersebut.

Kata. Syekh Ali Jaber beda pendapat tentang nisfu Syaban merupakan hikmah atau Sunatullah. Oleh karena itu tidak akan bisa menyatukan umat dalam satu pendapat.

"Yang bisa disatukan dalam satu pendapat kalau sudah ada jelas perintah atau larangan dalam ayat maupun hadist," kata Syekh Ali Jaber.

Halaman:

Editor: Yedi Supriadi

Sumber: YouTube TAMAN SURGA. NET


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Pemilu di Daerah

x