MENGENAL Tradisi Unik Perayaan Maulid Nabi Muhammad di Berbagai Daerah di Indonesia

- 18 Oktober 2021, 20:34 WIB
Tradisi Endog-Endogan di Banyuwangi, Jawa Timur
Tradisi Endog-Endogan di Banyuwangi, Jawa Timur /dok. Tangkapan layar dari YouTube Antara Tv/

Pohon keres yang lebat dengan aneka hasil bumi, merupakan simbol kelahiran Nabi Muhammad  SAW yang membawa berkah bagi umat Islam di seluruh dunia.

5.Tradisi Kirab Ampyang (Kudus, Jawa Tengah)

Kegiatan Maulid Nabi Muhammad yang di selenggarakan di Kudus Jawa Tengah yaitu tradisi Kirab Ampyang, tradisi ini dilakukan dengan membawa arak-arakan berupa gunungan ampyang (nasi) dan kerupuk.

Usai arak-arakan, maka gunungan ampyang tersebut di doakan oleh ulama setempat dan kemudian dibagikan kepada masyarakat.

Baca Juga: Skandal Panas Aktor K: Beberapa Brand Berharap Rumor Itu Salah

6.Tradisi Grebeg Maulud (Solo dan Yogyakarta)

Tradisi Grebeg Maulud merupakan tradisi perayaan Maulid Nabi Muhammad SAW, yang dilakukan oleh pihak keraton Solo dan Yogyakarta.

Dimana biasanya pihak keraton, membagikan gunungan yang berisi berbagaijenis hasil bumi dan jajanan pasar kepada masyarkat.

7.Tradisi Endog-endogan (Banyuwangi Jawa Timur)

Tradisi Endog-endogan merupakan tradisi tahunan dan cara umat Islam Suku Osing, Banyuwangi dalam memperingati Maulid Nabi Muhammad SAW.

Halaman:

Editor: Dendi Sundayana

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Pemilu di Daerah

x