Daftar Pencetak Gol Terbanyak Piala Dunia Qatar 2022 yang Memperebutkan Sepatu Emas

- 1 Desember 2022, 09:17 WIB
Sepatu emas akan diberikan kepada pencetak gol terbanyak
Sepatu emas akan diberikan kepada pencetak gol terbanyak /fifa.com/

Baca Juga: Bagan 16 Besar Piala Dunia Qatar 2022, Polandia Kalah Namun Tetap Lolos Bersama Argentina

Dari sekian gol yang tercipta di Piala Dunia Qatar 2022, ada beberapa pemain yang telah mencatatkan namanya menjadi pencetak gol terbanyak.

Seperti pada turnamen Piala Dunia sebelum-sebelumnya, pemain dengan pencetak gol terbanyak akan meraih sepatu emas.

Seperti pada sebelumnya yang pernah meraih sepatu emas pada Piala dunia seperti Thomas Muller, Harry Kane, Miroslav Klose, Ronaldo, dan James Rodriguez.

Ada banyak pemain dari negara yang berbeda berada di dalam urutan 10 teratas yang menjadi pencetak gol bagi timnya lebih dari satu atau dua kali.

Baca Juga: Penegakan Hukum Pelanggar Lalu Lintas Secara Elektronik di Bandung Segera Berlaku, Cek Jadwal dan Mekanismenya

Pada Piala Dunia Qatar 2022 terdapat empat pemain dari negara yang berbeda memimpin daftar pencetak gol terbanyak.

Namun, yang memiliki kesempatan menjadi pencetak gol terbanyak dan meraih sepatu emas hanya tiga pemain dari negara yang berbeda.

Tentu saja dapat diketahui kenapa satu pemain yang memimpin daftar pencetak gol terbanyak tidak dapat kesempatan meraih sepatu emas.

Karena, tim dari pemain tersebut telah tersingkir di fase grup, maka tidak memiliki kesempatan untuk menjadi pencetak gol terbanyak dan meraih sepatu emas.

Halaman:

Editor: Suhardi Arjuna

Sumber: fifa.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x