Jadwal Lengkap Liga 1 Indonesia 2022-2023 Sudah di Rilis, Kapan Jadwal PERSIB Lawan PERSIJA?

- 5 Juli 2022, 22:11 WIB
Ilustrasi  Piala Indonesia 2022 daftar 64 tim Liga 1, Liga2, dan Liga 3 Indonesia
Ilustrasi Piala Indonesia 2022 daftar 64 tim Liga 1, Liga2, dan Liga 3 Indonesia /Tangkapan Layar Youtube Hasil Liga/

DESKJABAR - Baru-baru ini PSSI dan PT Liga Indonesia Baru atau PT LIB secara resmi mengumumkan tanggal kick-off atau dimulainya Liga 1 2022-2023 dan bocoran jadwal Persib Bandung berlaga di Liga 1 Indonesia, berikut kapan Persib Bandung lawan Persija Jakarta.

Liga 1 Indonesia 2022-2023 merupakan kasta tertinggi dalam dunia persepakbolaan Indonesia ini akan mulai digulirkan kembali pada tanggal 23 Juli 2022.

Pengumuman ini disampaikan PSSI setelah menggelar manager meeting dengan ke-18 klub peserta Liga 1 Indonesia 2022-2023 dan pertemuan tersebut digelar secara virtual pada hari Senin 4 Juli 2022.

Dikutip DeskJabar.com dari ANTARA NEWS, pada hari Senin 4 Juli 2022, Ketua Umum PSSI, Mochamad Iriawan mengatakan Jadwal kick off pada 23 Juli 2022 merupakan waktu yang paling ideal untuk semua tim Liga 1 Indonesia 2022-2023 ini.

Baca Juga: 7 Arti Mimpi Melahirkan Anak Laki-Laki, No 5 Mengejutkan!

Ada 18 tim yang akan mengarungi pertandingan pada Liga 1 2022-2023 termasuk tiga klub promosi yang baru saja naik peringkat dari Liga 2 yaitu yaitu RANS Nusantara, Persis Solo dan Dewa United.

Mengenai jadwal kapan mulai digelar Liga 1 Indonesia musim 2022-2023, PSSI sudah memastikan dimulai pada hari Sabtu, 23 Juli 2022 mendatang dan direncanakan berakhir pada bulan April 2023 jika tak ada perubahan.

Pada laga pembuka Liga 1 2022-2023 yaitu Persib Bandung akan bertandang ke markas Bhayangkara FC.

Pekan 1: Bhayangkara FC Vs Persib, Minggu 24 Juli 2022. Pukul 20.45 WIB

Dan kalau dilihat dari jadwal Liga 1 2022-2023 Persib lawan Persija adalah pada: 

Halaman:

Editor: Sanny Abraham

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x