Jadwal Laga Semifinal Bulutangkis SEA Games 2022 Hari Ini, 2 Ganda Putra Indonesia Berpeluang Ada di Final

- 21 Mei 2022, 11:19 WIB
Pasangan Pramudya/ Yeremia salah satu ganda putra Indonesia yang akan berlaga di semifinal bulutangkis SEA Games 2022 Hari ini.
Pasangan Pramudya/ Yeremia salah satu ganda putra Indonesia yang akan berlaga di semifinal bulutangkis SEA Games 2022 Hari ini. /PBSI /

Pada pertandingan sebelumnya di babak perempat final, Pramudya/Yeremia menang 21-17, 21-14 atas pasangan dari Filipina, Solomon Jr. Padiz/Julius Villabrille.

Berikut jadwal lengkap semifinal bulutangks SEA Games 2022

Semifinal bulutangks SEA Games 2022 ini akan berlangsung di Bac Giang Gymnasium, Vietnam, mulai pukul 13.00 WIB.

Baca Juga: KASUS SUBANG, Masih Ada Jejak Pelaku di Gorden dan Jendela Kamar Korban di TKP, Menurut Ahli Gaib

Berikut ini adalah jadwal lengkap semifinal bulutangkis SEA Games 2021 hari Sabtu 21 Mei 2022:

Lapangan 1

1. Pornpawee Chochuwong (Thailand) vs Putri Kusuma Wardani (Indonesia)

2. Apriyani Rahayu/Siti Fadia Silva Ramadhanti (Indonesia) vs Insyirah Khan/Zhi Rui Bernice Lim (Singapura).

3. Tuan Duc Do/Hong Nam Pham (Vietnam) vs Leo Rolly Carnando/Daniel Marthin (Vietnam).

4. Rinov Rivaldy/Pitha Haningtyas Mentari (Indonesia) vs Chen Tang Jie/Peck Yen Wei (Malaysia).

Halaman:

Editor: Ferry Indra Permana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah