Pendaftaran Kartu Prakerja Gelombang 48 Telah Dibuka, Klik Gabung Gelombang Simak Cara Daftar dan Syaratnya!

- 3 Februari 2023, 21:51 WIB
Pendaftaran Kartu Prakerja Gelombang 48 telah dibuka, buruan klik Gabung Gelombang.
Pendaftaran Kartu Prakerja Gelombang 48 telah dibuka, buruan klik Gabung Gelombang. /[email protected]/

Baca Juga: Inilah Cara Melihat Khodam Pendamping Diri Sendiri, Gampang Sekali dan Tanpa Ritual

Cara daftar Kartu Prakerja

1. Buka link www.prakerja.go.id lewat browser Hp
2. Klik “Daftar Sekarang” lalu anda masukan email dan password
3. Kemudian Klik “Daftar”
4. Selanjutnya anda akan menerima notifikasi via email dari pengelola Kartu Prakerja
5. Kemudian buka email anda, selanjutnya lakukan verifikasi sesuai petunjuk di dashboard

Setelah anda berhasil daftar, langkah berikutnya lakukan login untuk masuk ke dashboard Kartu Prakerja, lalu anda ikuti langkah-langkah selanjutnya di bawah ini:

Baca Juga: Body Count Artinya Apa? 4 Istilah Viral Di Tiktok Ini Wajib Kamu Tahu, Ilmu Dulu Baru Ngomong

1. Lakukan verifikasi KTP, Isi NIK, Nomor KK dan tanggal lahir anda
2. Klik “Lanjutkan”
3. Lengkapi data diri. Semua dokumen atau data-data diri anda yang dimasukan pastikan sudah sesuai.
4. Pastikan nama lengkap anda dan nama ibu kandung anda yang dimasukkan sudah sesuai dengan data aslinya
5. Saat melakukan unggaha foto KTP, jangan lupa anda perhatikan ketentuan yang tercantum agar proses verifikasi e-KTP berjalan lancar.

Baca Juga: Tabung Gas Mendesis dan Mengeluarkan Bau, Inilah Cara Mengatasinya yang Mudah dan Aman

6. Pastikan foto yang diungkah menggunakan foto yang diambil langsung dari kamera Hp.
7. Jika data diri anda yang dimasukkan sudah sesuai, maka langkah selanjutnya adalah verifikasi nomor Hp, Klik “Kirim”.
8. Masukan kode OTP yang telah dikirimkan via SMS ke No Hp anda, Klik “Verifikasi”.
9. Isi “Pernyataan Pendaftar”
10. Isi sampai selesai, jika sudah selesai klik “OKE”

Setelah selesai proses daftar akun Kartu Prakerja, langkah selanjutnya lakukan login di www.prakerja.go.id.

Baca Juga: Di KBB, Ada Tempat Nongkrong Asyik Lingkungan Alam Asri di Tikungan Perkebunan Teh Panglejar PTPN VIII

Halaman:

Editor: Syamsul Bachri

Sumber: Instagram @prakerja.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x