VIRAL! Pemuda Berseragam Salah Satu Ormas, Diduga Melakukan Pemalakan, Kini Diburu Polisi

- 18 Mei 2023, 07:24 WIB
Ilustrasi pemalakan. Viral pria berseragam ormas diduga memalak sopir truk di Kabupaten Bogor.
Ilustrasi pemalakan. Viral pria berseragam ormas diduga memalak sopir truk di Kabupaten Bogor. /Pixabay/mohamed_hassan/

DESKJABAR – Jagat maya digegerkan aksi seorang pemuda yang menggunakan baju oren, salah satu ormas, diduga melakukan pemalakan kepada sopir truk pengangkut air mineral di Jalan Bantarjaya, Kecamatan Rancabungur, Kabupaten Bogor, beberapa waktu lalu.

Aksi pelaku direkam oleh kernet truk pengangkut air mineral, dalam tayangan video yang viral di jagat maya, pelaku diduga melakukan pemalakan disertai ancaman kepada sopir, agar memerikan sejumlah uang, namun sang sopir tidak bergeming dan tidak memberinya uang.

Pelaku terus memaksa sopir truk yang hendak melintas untuk memberikan uang. Karena sopir tidak juga memberikan uang, cekcok antara keduanyapun terjadi. Sopir truk merasa selama ini jika melintas di Jl Bantarjaya tidak pernah ada pungutan untuk membayar.

Baca Juga: Indonesia vs Thailand Hari Ini Live di MNC TV Badminton Piala Sudirman 2023, Ini Susunan Pemainnya

Pria berbaju orenye salah satu ormas dan menggunakan topi putih, tetap bergeming kepada sopir truk agar memberikannya uang. Sebagaimana dikutip DeskJabar.com dari Instagram @infojawabarat.

“Saya kan sudah bayar pajak, pak,” kata sopir truk

“Ya, bayar pajak tapi ini jalur siapa? ujar pria berseragam oranye

“Saya mah kan disini bayar pajak sudah,” jawab sopir lagi

Halaman:

Editor: Yedi Supriadi

Sumber: Instagram@infojawabarat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x