Di Situ Ciburuy, Bandung Barat KBB, Ini Mitos yang Mungkin Masih Ada

- 8 Maret 2023, 10:58 WIB
Situ Ciburuy, Padalarang, Kabupaten Bandung Barat (KBB) dan mitos.
Situ Ciburuy, Padalarang, Kabupaten Bandung Barat (KBB) dan mitos. /Google Maps

DESKJABAR – Di Indonesia, sebagian masyarakat masih ada yang percaya adanya mitos pada sejumlah tempat. Begitu pula di Situ Ciburuy, Kabupaten Bandung Barat (KBB), Jawa Barat, ada mitos lama yang mungkin masih diyakini oleh sebagian orang.

Nah, untuk di Situ Ciburuy, KBB, ada mitos apa pada tempat tersebut ? Soal percaya atau tidak percaya, silahkan saja dicerna benar atau tidaknya yang diceritakan itu.

Pada zaman sekarang, yang namanya mitos sudah jarang dipercaya apalagi jika ada hal-hal bersifat pembodohan. Tetapi, kadang-kadang cerita suatu mitos tertentu menjadi menarik didengar, walau pun yang mencernanya sebenarnya tidak percaya.

Apakah ada makhluk mengerikan di Situ Ciburuy ?

Jika mitos yang diceritakan ada makhluk bentuknya lucu dan menarik, tentu akan membuat banyak orang senang melihat. Tetapi jika mitos yang diceritakan memiliki bentuk mengerikan, tentu para pengunju Situ Ciburuy akan berhamburan histeris ketakutan.

Tidak terbayangkan, jika pada suasana Situ Ciburuy yang kini sudah lebih asri dan nyaman, tiba-tiba muncul makhluk yang diceritakan dalam mitos. Bisa makhluk-makhluk itu mengamuk lalu melahap makanan yang dijual, lalu memporakporandakan berbagai tempat di tepiannya.

 Baca Juga: Di Situ Ciburuy, Bandung Barat KBB, Ada Menu Favorit Makanan Vintage

Ada tiga makhluk di Situ Ciburuy

Pada Instagram @situciburuy_disebutkan soal tiga makhluk yang pernah antara menjadi mitos dan fakta di Situ Ciburuy.

Halaman:

Editor: Kodar Solihat

Sumber: Berbagai sumber Instagram @situciburuy_


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x