IPB University dan Kwarda Pramuka Jawa Barat, Buka Penerimaan Mahasiswa Baru Jalur Prestasi Pramuka

- 25 Januari 2023, 17:33 WIB
Kwarda Pramuka Jawa Barat kerjasama dengan IPB University, buka penerimaan Mahasiswa Baru jalur Pramuka berprestasi
Kwarda Pramuka Jawa Barat kerjasama dengan IPB University, buka penerimaan Mahasiswa Baru jalur Pramuka berprestasi /Biro komunikasi IPB University/

Ucapan terima kasih tersebut, ditandai dengan penyerahan plakat Appreciation Day Kwarda Jawa Barat Tahun 2022, yang diserahkan ibu Atalia Pararatya kepada pihak IPB University.  

Persyaratan dan Ketentuan calon Mahasiswa

Persyaratan dan ketentuan lanjut ibu cinta, calon Mahasiswa Baru jalur prestasi Pramuka tahun 2023, akan segera disebarkan melalui Surat Edaran Resmi dari Kwartir Daerah Gerakan Pramuka Jawa Barat.

Sebagai gambaran tutur ibu cinta, Pramuka dapat mempersiapkan diri seperti menjadi Pramuka Garuda, Ketua Ambalan (Pradana) atau tergabung dalam dewan kerja, serta berprestasi di ajang internasional maupun nasional yang berkaitan dengan Pramuka.

Baca Juga: Rektor IPB University Prof Arif Satria Resmikan Gedung JAPFA Poultry Health Research Farm

Ketua Dewan Racana Putri Bicara

Halaman:

Editor: Sanny Abraham

Sumber: IPB University


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x