Rektor IPB University Prof Arif Satria Resmikan Gedung JAPFA Poultry Health Research Farm

- 25 Januari 2023, 14:43 WIB
Rektor IPB University Prof Arif Satria di dampingi Komisaris Utama PT JAPFA Tbk dalam peresmian gedung SKHB-JAPFA Poultry Health Research Farm, Selasa, 24 Januari 2023/ Biro Komunikasi IPB University//
Rektor IPB University Prof Arif Satria di dampingi Komisaris Utama PT JAPFA Tbk dalam peresmian gedung SKHB-JAPFA Poultry Health Research Farm, Selasa, 24 Januari 2023/ Biro Komunikasi IPB University// /

“Hal tersebut kami wujudkan melalui pembangunan gedung SKHB-JAPFA Poultry Health Research Farm, yang diresmikan hari ini,” katanya.

Kerjasama ini, pihaknya berharap dapat memberikan dampak berkelanjutan bagi perkembangan Ilmu Pengetahuan dan Teknologi (Ipktek), terutama di bidang perunggasan, serta memiliki daya saing unggul di kancah internasional.

“Untuk kegiatan sosial yang berkontribusi dalam pengembangan masyarakat, PT JAPFA terus mendukung pengembangan kualitas hidup, sesuai dengan nilai perusahaan yakni, Berkembang Menuju Kesejahteraan Bersama,” tuturnya.

Baca Juga: Persib Bandung vs Borneo FC, Daisuke Sato: Semangat Siapkan Fisik dan Mental Tebus Kekalahan Putaran 1 Liga 1

Lingkup Tri Darma Perguruan Tinggi

Kemudian Dekan SKHB IPB University, Prof Deni Noviana menilai, bahwa sarana gedung SKHB-JAPFA Poultry Health Research Farm merupakan fasilitas yang sangat baik untuk menunjang proses pembelajaran, penelitian dan dalam lingkup tri darma perguruan tinggi.

“Saat ini alumni SKHB IPB University yang bekerja di bidang perunggasan masih paling banyak, ada sekiat 40 persen. Perunggasan masih menjadi satu lapangan kerja yang paling banyak untuk dokter hewan,” uangkapnya.

Oleh karena itu menurut Deni Noviana, pengembangan teknologi terbaru perunggasan perlu dilakukan di dalam kampus.

Masih kata Deni Noviana, saat ini cukup banyak penelitian-penelitian yang dilakukan di dalam kampus terkait dengan perkembangan vaksin, obat-obatan, feed additive dan lain-lain.

“Terkait hal tersebut, dibutuhkan fasilitas yang baik, seperti gedung penelitian ini,” pungkasnya.***

Halaman:

Editor: Yedi Supriadi

Sumber: IPB University


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x